Berita

3 Jamaah Haji Sakit Dipulangkan Secara Bertahap, Begini Kondisi Jamaah Lain yang Masih di Arab Saudi

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
3 Jamaah Haji Sakit Dipulangkan Secara Bertahap, Begini Kondisi Jamaah Lain yang Masih di Arab Saudi
3 Jamaah Haji Sakit Dipulangkan Secara Bertahap, Begini Kondisi Jamaah Lain yang Masih di Arab Saudi
HARIANE – Jamaah haji sakit dipulangkan secara bertahap setelah mendapatkan persetujuan dokter bahwa kondisi mereka sudah membaik.
Jamaah haji sakit dipulangkan secara bertahap setelah sebelumnya dirawat di Rumah Sakit Arab Saudi karena berbagai masalah kesehatan yang menimpa.
Setelah tiga jamaah haji sakit dipulangkan secara bertahap, kapan jamaah lainnya abisa dipulangkan ke Tanah Air? Berikut ulasan selengkapnya.

Identitas 3 Jamaah Haji Sakit Dipulangkan Secara Bertahap

Musim Haji 2022 telah berakhir sejak berakhirnya fase pemulangan jamaah haji Indonesia pada 13 Agustus 2022.
Sebenarnya, Fase pemulangan sudah dimulai pada 15 – 30 Juli 2022 untuk jamaah haji gelombang satu dari Bandara Jeddah.
Sedangkan untuk fase pemulangan jamaah haji gelombang dua berlangsung pada 30 Juli – 13 Agustus 2022 dari Bandara AMAA Madinah.
BACA JUGA : Benarkah Kuota Haji 2023 Akan Ada Penambahan? Ini Kata Menag Yaqut
Sayangnya, jumlah jamaah haji yang kembali ke Indonesia belum 100% karena terjadinya beberapa hal, seperti kematian dan jamaah yang jatuh sakit.
Hingga hari terakhir fase pemulangan jamaah haji gelombang dua, tercatat masih ada delapan jamaah haji sakit yang belum bisa pulang lantaran kondisinya yang belum stabil.
Dilansir dari laman resmi Kemenag, kini jumlah jamaah sakit yang masih di Arab Saudi tinggal empat orang.
Pasalnya tiga jamaah haji sakit dipulangkan secara bertahap, sedangkan satu jamaah lainnya meninggal dunia di Arab Saudi.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 17 Mei 2024, ULP Kedungwuni Akan Terdampak

Jumat, 17 Mei 2024 08:43 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 17 Mei 2024, Berdampak Terhadap 3 ULP

Jumat, 17 Mei 2024 08:42 WIB
Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Viral Aksi Warga Labuhanbatu Kubur Diri, Protes Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 17 Mei 2024 08:38 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Ramalan Zodiak Sabtu 18 Mei 2024 : Saatnya Gemini Berpesta, Leo Merasa Lega

Jumat, 17 Mei 2024 08:09 WIB
Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jelang Hari Raya Idul Adha, Pakar Peternakan UGM Berikan Tips Memilih Hewan Kurban

Jumat, 17 Mei 2024 05:24 WIB
Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jadwal KRL Bogor Manggarai 17-18 Mei 2024, Ada Perubahan Jam Berangkat

Jumat, 17 Mei 2024 03:25 WIB
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jumat, 17 Mei 2024 00:21 WIB
Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Kamis, 16 Mei 2024 21:16 WIB
Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Kamis, 16 Mei 2024 21:14 WIB
Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Kamis, 16 Mei 2024 20:51 WIB