Artikel

6 Tips Menggunakan Kontak Lensa yang Perlu Diperhatikan Bagi Pemula

profile picture Martina Herliana
Martina Herliana
6 Tips Menggunakan Kontak Lensa yang Perlu Diperhatikan Bagi Pemula
6 Tips Menggunakan Kontak Lensa yang Perlu Diperhatikan Bagi Pemula

HARIANE - Bagi yang gemar menggunakan kontak lensa daripada kacamata, perlu mengetahui tips menggunakan kontak lensa yang benar.

Langkah menggunakan kontak lensa bagi pemula memang seringkali menakutkan, karena jika keliru mata dan penglihatan bisa mengalami masalah.

Oleh karena itu, perlu memperhatikan langkah-langkah menggunakan kontak lensa agar tetap aman dan menghindari akibat kesalahan penggunaan kontak lensa.

Cara Menggunakan Kontak Lensa yang Benar

Dirilis laman American Academy of Ophthalmology, berikut dijelaskan terkait langkah-langkah dalam memasang kontak lensa dengan benar.

1. Cuci Tangan

Sebelum memasang kontak lensa, pastikan tangan dalam keadaan bersih. Mencuci tangan dengan sabun dan air mengalir dapat mengurangi risiko infeksi mata.

2. Ambil Kontak Lensa dari Tempatnya

Tempat kontak lensa. (Foto:Pixabay/Gedesby1989)

Selanjutnya, goyangkan perlahan tempat lensa sebelum dibuka agar lensa tidak menempel di tempatnya.

Kemudian buka tempat lensa dan ambil perlahan salah satu lensa dari tempatnya dengan hati-hati menggunakan ujung jari.

3. Cuci Kontak Lensa Sebelum Digunakan

Letakkan lensa di tengah tangan untuk dibilas terlebih dahulu dengan cairan khusus pembersih kontak lensa.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Hamili Siswi SMP Hingga Aborsi, Seorang Ibu Laporkan Pacar Anaknya ke Polda DIY

Sabtu, 18 Mei 2024 15:38 WIB
Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Cemburu Istrinya Selingkuh, Seorang Pria Dilaporkan ke Polsek Cangkringan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:36 WIB
Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Hotel di Tebing Tinggi Terbakar, Seorang Kakek 75 Tahun Terjebak

Sabtu, 18 Mei 2024 15:35 WIB
Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Viral Video Bullying Siswi SMP di Depok, Korban Minta Tolong Tapi Ditertawakan

Sabtu, 18 Mei 2024 15:33 WIB
Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Hilang Kontak, Perahu Nelayan Pantai Sadeng dalam Pencarian

Sabtu, 18 Mei 2024 14:58 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Meroket Tajam! Cek Sebelum ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:04 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Mei 2024 Kembali Merangkak Naik, LM ...

Sabtu, 18 Mei 2024 12:03 WIB
Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Penting untuk Libra, Scorpio, Sagitarius, Capricorn, Aquarius, ...

Sabtu, 18 Mei 2024 10:01 WIB
Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Spesial untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Ramalan Zodiak Minggu 19 Mei 2024 Spesial untuk Aries, Taurus, Gemini, Cancer, Leo, ...

Sabtu, 18 Mei 2024 07:44 WIB
Jadwal KRL Solo 18 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Khusus Hari Ini

Jadwal KRL Solo 18 Mei 2024, Cek Jam Berangkat Khusus Hari Ini

Sabtu, 18 Mei 2024 01:33 WIB