Gaya Hidup , Harianesia

Apakah Boleh Melamar Kerja Tidak Sesuai Jurusan? Bisa Saja Asalkan Begini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Apakah Boleh Melamar Kerja Tidak Sesuai Jurusan
Inilah jawaban apakah boleh melamar kerja tidak sesuai jurusan beserta alasannya. (Ilustrasi: Freepik/ benzoix)

HARIANE - Pertanyaan apakah boleh melamar kerja tidak sesuai jurusan berkali-kali menghantui pelamar kerja.

Pada kenyataannya, ada cara melamar kerja yang tidak sesuai jurusan yang perlu diketahui bagi yang masih sering bingung karenanya.

Salah satu cara melamar pekerjaan yang tidak sesuai jurusan adalah mencari tahu pekerjaan yang paling dibutuhkan.

Berikut adalah jawaban lengkap mengenai pertanyaan yang sering ditanyakan pelamar kerja baik yang fresh graduate atau pun tidak.

Jawaban dari Pertanyaan Apakah Boleh Melamar Kerja Tidak Sesuai Jurusan

Apakah Boleh Melamar Kerja Tidak Sesuai Jurusan
Berikut beberapa alasan seseorang boleh kerja tidak sesuai dengan jurusannya.
(Ilustrasi: Freepik/ yanalya)

Dilansir dari laman Europe Language Jobs, sebenarnya sah-sah saja seseorang melamar pekerjaan yang tidak sesuai dengan jurusan pendidikannya.

Namun, tak semua alasan seseorang bekerja di bidang yang berbeda dengan jurusannya dapat diterima.

Berikut beberapa alasan yang bisa digunakan untuk berpindah bidang yang wajib diketahui pelamar kerja.

1. Pekerjaan yang sesuai dengan bidang pendidikan tidak lagi menarik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kirab Rasul di Baleharjo, Upaya Lestarikan Tradisi Leluhur

Kirab Rasul di Baleharjo, Upaya Lestarikan Tradisi Leluhur

Minggu, 12 Mei 2024 22:55 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 13 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 13 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Minggu, 12 Mei 2024 22:18 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 13 Mei 2024, Perhatikan Wilayah Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 13 Mei 2024, Perhatikan Wilayah Terdampak

Minggu, 12 Mei 2024 21:53 WIB
Pendaki Jatuh ke Jurang Gunung Andong Gegara Terjerat Alang-alang, Terperosok Sejauh 150 Meter

Pendaki Jatuh ke Jurang Gunung Andong Gegara Terjerat Alang-alang, Terperosok Sejauh 150 Meter

Minggu, 12 Mei 2024 20:55 WIB
Detik-detik Kecelakaan Bus di Ciater Subang Terekam Saat Live Streaming

Detik-detik Kecelakaan Bus di Ciater Subang Terekam Saat Live Streaming

Minggu, 12 Mei 2024 20:39 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Terbaru Minggu Ini

Jadwal SIM Keliling Kota Bandung Mei 2024, Cek Lokasi Terbaru Minggu Ini

Minggu, 12 Mei 2024 18:45 WIB
Modus Pinjam Motor, Pelaku Penggelapan Sepeda Motor Diamankan Polisi

Modus Pinjam Motor, Pelaku Penggelapan Sepeda Motor Diamankan Polisi

Minggu, 12 Mei 2024 18:30 WIB
Pemberangkatan Jamaah Haji Indonesia 2024 Dimulai Hari ini, Menag : Luruskan Niat

Pemberangkatan Jamaah Haji Indonesia 2024 Dimulai Hari ini, Menag : Luruskan Niat

Minggu, 12 Mei 2024 16:01 WIB
Jamaah Haji Indonesia Diberangkatkan ke Tanah Suci, Ini Pesan Ketua Umum PP Muhammadiyah

Jamaah Haji Indonesia Diberangkatkan ke Tanah Suci, Ini Pesan Ketua Umum PP Muhammadiyah

Minggu, 12 Mei 2024 14:21 WIB
Jadwal SIM Keliling Gunungkidul Mei 2024, Berikut Informasinya Lengkapnya

Jadwal SIM Keliling Gunungkidul Mei 2024, Berikut Informasinya Lengkapnya

Minggu, 12 Mei 2024 14:15 WIB