Berita

Beredar Video Ketum Partai Buruh Cium Tangan Ganjar Pranowo, Said Iqbal: Bukan Pertama Kalinya

profile picture Eni Damayanti
Eni Damayanti
Ketum Partai Buruh Cium Tangan Ganjar Pranowo
Capture video ketum Partai Buruh cium tangan Ganjar Pranowo. (Foto: Instagram/@partaiburuh_)

HARIANE – Beredarnya video ketum Partai Buruh cium tangan Ganjar Pranowo menghebohkan publik, terutama para buruh.

Pasalnya, Partai Buruh pada momen may day mendeklarasikan tidak akan berkoalisi dengan parpol-parpol yang mendukung Omnibus Law, yang dinilai merugikan para buruh.

Ganjar Pranowo sendiri dinilai warga merupakan capres RI yang berasal dari parpol yang pro terhadap Omnibus Law.

Video Ketum Partai Buruh Cium Tangan Ganjar Pranonowo Viral di Media Sosial

Beredar video di mana terlihat ketum Partai Buruh cium tangan Ganjar Pranowo yang merupakan capres RI dari Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan.

Hal tersebut kemudian menjadi pembicaraan hangat warganet. Pasalnya, Partai Buruh pada moment perayaan Hari Buruh Internasional memprokralimkan diri untuk menolak calon presiden yang mendukung Omnibus Law.

Said Iqbal sendiri sempat berkoar-koar bahwa Partai Buruh tidak akan berkoalisi dengan partai politik yang pro dengan Omnibus Law.

“Bahkan kami menyebut haram hukumnya Partai Buruh berkoalisi dengan parpol-parpol yang pro dengan Cipta Kerja,” kata Said dalam sebuah konferensi pers di momen may day 1 Mei 2023 lalu.

Beredarnya video tersebut tentu mengecewakan serikat buruh lantaran Ganjar Pranowo adalah capres yang berasal dari parpol yang dinilai warga, terutama kaum buruh, adalah salah satu parpol yang pro terhadap Omnibus Law.

Penjelasan Said Iqbal Terkait Dirinya Mencium Tangan Ganjar Pranowo

Dirangkum dari akun Instagram Partai Buruh, ketua Partai Buruh Said Iqbal memberikan tanggapan terhadap video dirinya tengah mencium tangan Ganjar Pranowo. 

Ketum Partai Buruh Cium Tangan Ganjar Pranowo
Said Iqbal menjelaskan cium tangan sebagai akhlak dan adab, bukan feodal. (Foto: Instagram/@partaiburuh_)
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 17-21 Mei 2024, Cek Jam Berangkat ...

Jumat, 17 Mei 2024 00:21 WIB
Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Usai Sita 7 Mobil Mewah, Kejagung Buru Jet Pribadi Harvey Moeis

Kamis, 16 Mei 2024 21:16 WIB
Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Pameran The LoksTop 3 Tawarkan Produk Jumputan Hingga Kerajinan Karya 32 UMKM Kota ...

Kamis, 16 Mei 2024 21:14 WIB
Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Junjung Tinggi Warisan Budaya, Disbud Kota Yogya Menggelar "Macapat Rikat Rakit Raket 2024: ...

Kamis, 16 Mei 2024 20:51 WIB
Seorang Remaja di Gunungkidul Meninggal Akibat Demam Berdarah

Seorang Remaja di Gunungkidul Meninggal Akibat Demam Berdarah

Kamis, 16 Mei 2024 19:49 WIB
Digelontor Anggaran Hampir Rp 20 Miliar, Program Padat Karya Diharapkan Mampu Berdayakan Masyarakat

Digelontor Anggaran Hampir Rp 20 Miliar, Program Padat Karya Diharapkan Mampu Berdayakan Masyarakat

Kamis, 16 Mei 2024 18:37 WIB
85 Anggota PPK Sleman Dilantik, Diharap Ikut Wujudkan Pilkada Sehat

85 Anggota PPK Sleman Dilantik, Diharap Ikut Wujudkan Pilkada Sehat

Kamis, 16 Mei 2024 18:07 WIB
Tekan Angka Pengangguran, Pemkab Sleman Selenggarakan Job Fair

Tekan Angka Pengangguran, Pemkab Sleman Selenggarakan Job Fair

Kamis, 16 Mei 2024 16:48 WIB
89 Warga Semin Gunungkidul Mual-Mual, Diduga Keracunan Makanan Dari Hajatan

89 Warga Semin Gunungkidul Mual-Mual, Diduga Keracunan Makanan Dari Hajatan

Kamis, 16 Mei 2024 16:41 WIB
Pelaku Wisata di DIY Sayangkan Larangan Study Tour Buntut Kecelakaan Bus Rombongan Pelajar ...

Pelaku Wisata di DIY Sayangkan Larangan Study Tour Buntut Kecelakaan Bus Rombongan Pelajar ...

Kamis, 16 Mei 2024 16:38 WIB