Berita

Cara Daftar Seleksi Guru ASN PPPK 2022 Sudah Dibuka, Berikut Jadwalnya

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Cara Daftar Seleksi Guru ASN PPPK 2022 Sudah Dibuka, Berikut Jadwalnya
Cara Daftar Seleksi Guru ASN PPPK 2022 Sudah Dibuka, Berikut Jadwalnya
HARIANE – Link daftar seleksi guru ASN PPPK 2022 sudah dibuka oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi.
Pelamar bisa melakukan daftar seleksi guru ASN PPPK 2022 yang dibuka mulai tanggal 31 Oktober 2022 dan ditutup pada 13 November 2022.
Pelamar tenaga pengajar yang bisa ikut daftar seleksi guru ASN PPPK 2022 adalah yang termasuk ke dalam kategori Prioritas dan Umum.
Salah satu syarat untuk mendaftar seleksi guru ASN PPPK periode tahun 2022 ini adalah minimal berusia 20 tahun dan maksimal 59 tahun. Selain itu, pelamar juga harus memiliki sertifikat pendidik dan/atau kualifikasi pendidikan dengan jenjang paling rendah sarjana atau diploma empat.
BACA JUGA : Resmi! Alur Pendaftaran Guru ASN PPPK 2022, Ketahui Persyaratan dan Link Pendaftaran di Sini

Cara Daftar Seleksi Guru ASN PPPK 2022 dan Jadwal Seleksinya

Daftar Seleksi Guru ASN PPPK 2022
Tenaga pendidik di seluruh Indonesia bisa melakukan pendaftaran seleksi guru PPPK 2022 secara online. (Foto: PGRI Kota Yogyakarta)
Badan Kepegawaian Negara (BKN) secara resmi membuka pendaftaran PPPK guru tahun 2022 pada Senin, 31 Oktober 2022. Tahun ini Kemdikbudristek membuka seleksi guru untuk pelamar prioritas dan juga pelamar umum.
Pelamar Prioritas 1 (P1) adalah THK-II, guru non ASN, lulusan PPG, dan guru swasta yang telah mengikuti seleksi PPPK JF Guru tahun 2021 dan telah memenuhi Nilai Ambang Batas.
Sedangkan pelamar Prioritas 2 (P2) adalah THK-II yang tidak termasuk dalam THK-II pada kategori pelamar P1.
P3 adalah guru non ASN yang tidak termasuk dalam guru non ASN kategori P1 di satuan pendidikan yang diselenggarakan oleh pemerintah daerah dan memiliki keaktifan mengajar minimal 3 tahun atau setara dengan 6 semester.
Yang terakhir, kategori pelamar umum adalah lulusan PPG terdaftar di lulusan Pendidikan Profesi Guru di Kemendikbudristek, dan pelamar yang terdaftar di Dapodik.
Dilansir dari laman PPPK Guru Kemdikbudristek, syarat daftar tenaga pengajar ASN PPPK 2022 adalah sebagai berikut:
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jamaah Haji 2024 Berangkat ke Makkah Mulai Besok, Ambil Miqat di Bir Ali

Jamaah Haji 2024 Berangkat ke Makkah Mulai Besok, Ambil Miqat di Bir Ali

Minggu, 19 Mei 2024 21:39 WIB
Kenakan Endek, Elon Musk Resmikan Starlink di Bali

Kenakan Endek, Elon Musk Resmikan Starlink di Bali

Minggu, 19 Mei 2024 19:36 WIB
Tewaskan 3 Orang, Kondisi Pesawat Jatuh di BSD Tangsel Hancur

Tewaskan 3 Orang, Kondisi Pesawat Jatuh di BSD Tangsel Hancur

Minggu, 19 Mei 2024 18:59 WIB
Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Peringati Hari Bakti Dokter Indonesia, IDI Gelar Baksos Operasi Bibir Sumbing di Sleman

Minggu, 19 Mei 2024 16:27 WIB
Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Dihantam Ombak, Kapal Nelayan Terbalik di Pantai Sepanjang

Minggu, 19 Mei 2024 16:24 WIB
Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Berlangsung Lebih Dari 5 Jam, Evakuasi Kapal Hilang Kontak Terkendala Cuaca Buruk

Minggu, 19 Mei 2024 16:22 WIB
Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, 1 Korban Tewas Terpental

Minggu, 19 Mei 2024 16:20 WIB
Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Perahu Nelayan Pantai Sadeng yang Hilang Kontak Berhasil Ditemukan, Begini Kondisinya

Minggu, 19 Mei 2024 12:18 WIB
Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Pesan Menkes Budi: Dewan Pengawas Harus Kawal Tugas Direksi RS dan Jaga RS ...

Minggu, 19 Mei 2024 09:41 WIB
Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Disambut Luhut, Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink

Minggu, 19 Mei 2024 09:22 WIB