Olahraga

EVOS Legends vs AE MPL ID S12 Game 1: Rekt Tak Bermain, Tazz Tunjukkan Konsistensi

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
EVOS Legends vs AE MPL ID S12
Tazz menjadi MVP pada laga EVOS Legends vs Alter Ego. (Foto: Youtube/MPL Indonesia)

HARIANE - Lanjutan 'week 2' kembali tersaji, antara EVOS Legends vs AE MPL ID S12 di MPL Arena, Jakarta, Minggu, 30 Juli 2023. Kedua tim sama-sama menginginkan hasil positif untuk mengamankan posisi.

Berdasarkan klasemen sementara, Alter Ego masih berada di posisi terbawah usai menelan kekalahan beruntun. Sementara itu, EVOS Legends baru saja menelan pil pahit setelah dikalahkan RRQ Hoshi saat 'derby klasik' berlangsung.

AE menurunkan susunan pemain terbaiknya saat musim ke-11, di mana Rasy akhirnya diturunkan menggantikan posisi REKT sebagai Roamer. Sedangkan EVOS Legends tidak menggantik pemainnya dari pertandingan pertama mereka.

Berikut susunan line up kedua tim yang disiarkan langsung oleh kanal Youtube MPL Indonesia: 

Alter Ego

1. Udil/Midlaner (Pharsa)

2. Nino/Goldlaner (Claude)
3. Rasy/Roamer (Baxia)
4. Pai/Explaner (Lapu-lapu)
5. Celiboy/Jungler (Helcurt)

EVOS Legends

1. Dreams/Roamer (Angela)

2. Fluffy/Explaner (Paquiti)
3. Hijumee/Midlaner (Yve)
4. Tazz/Jungler (Ling)
5. Branz/Goldlaner (Lesley)

Review EVOS Legends vs AE MPL ID S12 Game 1

EVOS Legends bermain dengan strategi 'tank support' mereka, di mana Dreams akan melakukan kombinasi bersama Tazz. Ling dan Angela adalah kombinasi klasik yang kerap ditunjukkan beberapa tim di MPL Indonesia.

Sementara itu, Alter Ego dengan Rasy yang dimainkan lebih memilih menggunakan Baxia sebagai Roamer mereka. Bila Rekt bermain, AE cenderung bermain menggunakan 'Tank Support'.

Pada game 1 ini, kedua tim sama-sama berimbang satu sama lain. Namun, memasuki ke pertengahan permainan Alter Ego melakukan beberapa kesalahan fatal saat adanya objektif 'lord'.

Ads Banner

BERITA TERKINI

4 Juara MMA Jadi Sparring Partner Islam Makhachev Jelang Lawan Dustin Poirier di ...

4 Juara MMA Jadi Sparring Partner Islam Makhachev Jelang Lawan Dustin Poirier di ...

Selasa, 21 Mei 2024 02:29 WIB
Jelang UFC 302: Islam Makhachev Akan Habisi Dustin Poirier di Ronde ke 3

Jelang UFC 302: Islam Makhachev Akan Habisi Dustin Poirier di Ronde ke 3

Selasa, 21 Mei 2024 01:27 WIB
Misteri Penyebab Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, KNKT Rilis Dugaan Kronologi

Misteri Penyebab Pesawat Jatuh di BSD Tangsel, KNKT Rilis Dugaan Kronologi

Senin, 20 Mei 2024 22:28 WIB
Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Peringati Hari Thalasemia Sedunia, Pemkab Sleman Upayakan Ze

Senin, 20 Mei 2024 21:03 WIB
PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

PAN Gunungkidul Pastikan Seluruh Kader Kompak Dukung Mahmud Ardi Widanta di Pilkada 2024

Senin, 20 Mei 2024 21:01 WIB
11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

11 Tahun Berkarya, Moorlife Luncurkan Gerakan 1,1 Juta Kotak Makan

Senin, 20 Mei 2024 18:24 WIB
Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Soal Aturan Study Tour, Pemkot Yogyakarta Minta Pihak Sekolah Wajib Kantongi Surat Izin

Senin, 20 Mei 2024 18:02 WIB
Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Cetak Generasi Inovatif, Sekolah Vokasi UGM Gelar Inovokasia 2024

Senin, 20 Mei 2024 16:56 WIB
Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Pilkada 2024 Gunungkidul, Golkar dan PKB Dipastikan Berkoalisi

Senin, 20 Mei 2024 16:49 WIB
Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Soal Kasus Korupsi Oknum Perangkat Kalurahan Muntuk Dlingo, Pemkab Bantul Pertimbangkan Pemberian Bantuan ...

Senin, 20 Mei 2024 16:14 WIB