Gaya Hidup , Headline

Ini Daftar Shio yang Diprediksi Bisa Kaya Raya di Tahun 2022, Diantaranya Kuda dan Naga

profile picture Riza Marzuki
Riza Marzuki
Ini Daftar Shio yang Diprediksi Bisa Kaya Raya di Tahun 2022, Diantaranya Kuda dan Naga
Daftar shio yang diprediksi kaya raya di tahun 2022. (ilustrasi: Ichsan Muttaqin)
HARIANE - Tahun 2022 menurut perhitungan kalender China merupakan tahun Macan Air yang memiliki karakter yang unik.
Pada tahun Macan Air 2022 tersebut terdapat sejumlah shio yang diprediksi akan memiliki keberuntungan yang berlimpah.
Bahkan pada tahun Macan Air 2022 ada empat shio yang diprediksi akan punya kesempatan kaya raya dan bergelimang keuntungan.
Namun begitu ada pula beberapa shio yang akan mendapatkan kabar buruk pada tahun Macan Air 2022 mendatang.
Inilah empat shio yang diprediksi akan kaya raya di tahun Macan Air 2022 dilansir dari The Chinese Zodiac:
BACA JUGA : Hari Libur Nasional 2022, Catat Penetapan Pemerintah Indonesia Terbaru Ini
1. Shio Kuda
Shio Kuda harus merencanakan banyak hal untuk dapat memaksimalkan pundi-pundi uang yang akan diterima.
Jika rencana itu baik, maka Kuda akan bersenang-senang dengan uang yang diterimanya.
Jalur penghasil uang paling banyak justru dari kerabat dekat atau keluarga, sehingga mengembangkan bisnis keluarga bisa menjadi alternatif yang baik.
Kuda akan mencoba untuk menyeimbangkan antara karir dan keluarganya tahun 2022. hal ini akan membawa dampak yang baik untuk bisnis.
Kuda juga bisa mencoba untuk mengoptimalkan beberapa potensi bisnis yang mungkin sebelumnya tidak pernah terpikirkan.
Tags
Shio 2022
Ads Banner

BERITA TERKINI

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB
Jadwal SIM Keliling Jogja Mei 2024, Hadir hingga Malam Minggu

Jadwal SIM Keliling Jogja Mei 2024, Hadir hingga Malam Minggu

Jumat, 03 Mei 2024 18:50 WIB
Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi Mei 2024, Hadir hingga Sabtu

Jadwal SIM Keliling Kota Bekasi Mei 2024, Hadir hingga Sabtu

Jumat, 03 Mei 2024 18:11 WIB
Hasil Pileg 2024, Ini Daftar 45 Anggota DPRD Bantul Baru

Hasil Pileg 2024, Ini Daftar 45 Anggota DPRD Bantul Baru

Jumat, 03 Mei 2024 18:04 WIB
Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Peringati Hardiknas, Disdikpora Bantul Gelar Bantul School Expo 2024 di Lapangan Parkir Timur ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:48 WIB
Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Wujud Syukur Panen Melimpah, Warga Giring Gelar Upacara Babad Dalan

Jumat, 03 Mei 2024 16:38 WIB
Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Kemenangan RBL vs Aura MPL ID S13 Naikkan Posisi Tim Banteng Geser RRQ ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:28 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Hasil Pertandingan RBL vs Aura MPL ID S13, Vincett Bawa Tim Banteng Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 16:22 WIB
Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Unit Baru Damkar Karangmojo Beroperasi, Pemerintah Tambah Armada dan Petugas Lapangan

Jumat, 03 Mei 2024 16:09 WIB
20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

20 Event di Jogja Mei 2024 : Ada Festival Kuliner, Musik, hingga Olahraga

Jumat, 03 Mei 2024 15:45 WIB