Gaya Hidup , Kuliner

5 Kuliner Khas Kudus yang Wajib Anda Coba, Ada Nilai Toleransi Pada Menu Sotonya

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
5 Kuliner Khas Kudus yang Wajib Anda Coba, Ada Nilai Toleransi Pada Menu Sotonya
5 Kuliner Khas Kudus yang Wajib Anda Coba, Ada Nilai Toleransi Pada Menu Sotonya
HARIANE – Kuliner khas Kudus menjadi salah satu kuliner yang wajib Anda cicipi ketika mengunjungi kota yang berada di Provinsi Jawa Tengah tersebut. Menariknya, beberapa menu yang ada di kuliner tersebut memiliki sejarah yang luar biasa.
Seperti halnya kota lain yang ada di Indonesia, kuliner khas Kudus tentu sangat menarik untuk dibahas. Selain memiliki cita rasa serta penyajian yang berbeda dengan daerah lain, kuliner khas kota kudus juga memiliki keterkaitan dengan sejarah penyebaran agama Islam.
Bagi Anda yang saat ini sedang berada di Jawa Tengah, Anda bisa mampir ke kota Kudus dan mencicipi berbagai kuliner khas Kudus. Anda juga bisa menikmati berbagai wisata yang ada di Kudus, mulai wisata edukasi hingga wisata yang kental dengan agama Islam.

5 Kuliner Khas Kudus yang Wajib Anda Coba

Dilansir dari kanal Youtube Joko Purnomo dan Panganan, berikut ini adalah beberapa makanan khas kota Kudus yang bisa Anda coba saat berkunjung ke kota Kudus.

1. Sate Kerbau

Jika biasanya Anda mengkonsumsi sate berbahan dasar ayam ataupun kambing, sebaiknya Anda coba sate kerbau khas Kudus. Berbeda dengan sate pada umumnya, sate kerbau memiliki cara tersendiri dalam pengolahannya.
Sebelum dibakar, daging kerbau dipipihkan, direbus lalu dibumbui dengan bumbu khusus terlebih dahulu. Setelah itu daging dimarinasi dan ditusuk sebelum akhirnya dibakar menggunakan arang.
Cara masak yang seperti ini akan membuat tekstur daging menjadi empuk dan bumbunya juga meresap. Bahan saus pada sate kerbau juga berbeda dengan bumbu sate pada umumnya, karena di dalamnya terdapat serundeng dengan tekstur yang sedikit lebih encer serta warna yang lebih pekat.
BACA JUGA : 5 Tempat Buka Puasa Gratis di Jogja, Salah Satunya Masjid Jogokariyan yang Siapkan 3.000 Porsi Tiap Hari

2. Soto Kerbau Khas Kudus

Salah satu kuliner khas Kudus yang memiliki cabang di berbagai tempat yaitu soto Kudus. Soto Kudus memiliki ciri khas dalam penyajiannya, yaitu disajikan dalam mangkuk kecil.
Tak jauh berbeda dengan soto pada umumnya, soto Kudus juga menggunakan kunyit dalam bumbunya sehingga warna kuah berwarna kuning. Uniknya, soto kerbau khas Kudus dianggap sebagai makanan yg memiliki makna toleransi antar umat beragama.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 19 April 2024 10:05 WIB
Cegah Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Gandeng Karang Taruna

Cegah Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Gandeng Karang Taruna

Jumat, 19 April 2024 05:17 WIB
Resmi Tersangka, Pengendara Fortuner Arogan Terancam Hukuman 6 Tahun Penjara

Resmi Tersangka, Pengendara Fortuner Arogan Terancam Hukuman 6 Tahun Penjara

Jumat, 19 April 2024 04:53 WIB
Peluang Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Piala Asia U23 Qatar 2024, Wajib Menang ...

Peluang Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Piala Asia U23 Qatar 2024, Wajib Menang ...

Kamis, 18 April 2024 23:02 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Australia U23, Sundulan Komang Teguh Bawa Kemenangan Bagi ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Australia U23, Sundulan Komang Teguh Bawa Kemenangan Bagi ...

Kamis, 18 April 2024 22:42 WIB
Bobol Rumah Warga Kasihan Bantul, Perempuan Asal Cianjur Curi Uang Rp 81 Juta

Bobol Rumah Warga Kasihan Bantul, Perempuan Asal Cianjur Curi Uang Rp 81 Juta

Kamis, 18 April 2024 19:21 WIB
Gasak Uang Tunai RP 100 Juta, Seorang Wanita Masuk Bui

Gasak Uang Tunai RP 100 Juta, Seorang Wanita Masuk Bui

Kamis, 18 April 2024 18:28 WIB
Bawa Celurit dan Molotov, 5 Remaja Diamankan Polisi

Bawa Celurit dan Molotov, 5 Remaja Diamankan Polisi

Kamis, 18 April 2024 18:14 WIB
Angka Gejala Depresi Mahasiswa Program Dokter Spesialis Tinggi, UGM Rutin Cek Kesehatan Mental

Angka Gejala Depresi Mahasiswa Program Dokter Spesialis Tinggi, UGM Rutin Cek Kesehatan Mental

Kamis, 18 April 2024 17:57 WIB
Peringati Hari Jadi Kabupaten Sleman ke-108, Pemkab Gelar Khitanan Massal di Puskesmas Godean ...

Peringati Hari Jadi Kabupaten Sleman ke-108, Pemkab Gelar Khitanan Massal di Puskesmas Godean ...

Kamis, 18 April 2024 17:20 WIB