Gaya Hidup, Artikel

7 Ide Outfit Hijab Cewek Bumi ala Dinda Hauw Agar Tidak Tampil Membosankan

profile picture Yuni Sita Kusrini
Yuni Sita Kusrini
7 Ide Outfit Hijab Cewek Bumi ala Dinda Hauw Agar Tidak Tampil Membosankan
Ide outfit hijab cewek bumi ala Dinda Hauw dari yang cocok untuk mahasiswa hingga syar'i. (Foto : Instagram/dindahw)
HARIANE - Istilah dan karakter cewek bumi baru--baru ini hangat diperbincangkan. Tidak ketinggalan pula ide outfit hijab cewek bumi.
Remaja atau mahasiswa kebanyakan mencari rekomendasi ide outfit hijab cewek bumi dari publik figur muslimah.
Salah satu publik figur yang sering menampilkan ide outfit hijab cewek bumi melalui akun media sosialnya adalah Dinda Hauw.

Ide Outfit Hijab Cewek Bumi

Menurut unggahan Youtube Short Ruang Kumala cewek bumi adalah istilah yang digunakan untuk perempuan yang suka menggunakan pakaian dengan warna eartone yang terkesan kalem.
Dilanjutkan akun Youtube OdanaM menyebutkan bahwa warna eart tone tersebut diantaranya warna coklat, hijau gelap, abu-abu tua, abu-abu muda, kream dan lain-lain.
Cewek bumi diidentikan sebagai tipe perempuan yang feminim dan cenderung mencari aman dalam memilih pakaian.
Tidak hanya itu cewek bumi juga biasanya bergaya foto dengan nuansa alam. Foto dengan pepohonan sangat disukai karena menambahkan kesan estetis.
BACA JUGA : 5 Rekomendasi Outfit Kece Menyambut Kuliah Tatap Muka

Ide Outfit Hijab Cewek Bumi ala Dinda Hauw

Berikut ide outfit hijab cewek bumi ala Dinda Hauw yang diunggah di akun Instagram resminya (@dindahw) :
1. Gaun mewah membumi
ide outfit hijab cewek bumi
Gaun ala cewek bumi. (Foto : Instagram/dindahw)
Diunggah pada 17 Mei 2022 (@dindahw) pada acara peluncuran series Cinta Subuh Dinda tampil sangat anggun.
Warna yang krem muda dan bagian luar yang mewah tetap mengesankan cewek bumi yang kalem.
Rekomendasi yang tepat untuk menghadiri acara formal yang tetap elegan seperti menghadiri pernikahan, acara pesta dan lain-lain.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Resmi! Solo Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U23, Erick Thohir Ungkit Soal ...

Resmi! Solo Jadi Tuan Rumah Kualifikasi Piala Asia U23, Erick Thohir Ungkit Soal ...

Minggu, 04 Juni 2023 13:29 WIB
Penggagalan Aksi Remaja Tawuran di Depok oleh Polisi, Bukan Pertama Kali Terjadi

Penggagalan Aksi Remaja Tawuran di Depok oleh Polisi, Bukan Pertama Kali Terjadi

Minggu, 04 Juni 2023 13:02 WIB
Ramalan Shio Senin 5 Juni 2023 Lengkap: Tikus Memiliki Bakat Baru, Naga yang ...

Ramalan Shio Senin 5 Juni 2023 Lengkap: Tikus Memiliki Bakat Baru, Naga yang ...

Minggu, 04 Juni 2023 12:53 WIB
Seorang Pria Tabrak Pacar Hingga Luka Parah Karena Cemburu, Modusnya Pura-Pura Nolong

Seorang Pria Tabrak Pacar Hingga Luka Parah Karena Cemburu, Modusnya Pura-Pura Nolong

Minggu, 04 Juni 2023 12:32 WIB
8 Selebriti Korea Ulang Tahun Bulan Juni, Lee Min Ho dan Park Bo Gum Masuk ...

8 Selebriti Korea Ulang Tahun Bulan Juni, Lee Min Ho dan Park Bo Gum Masuk ...

Minggu, 04 Juni 2023 12:27 WIB
Piala Dunia U20 Argentina: Israel Buat Sejarah Baru, Usai Kalahkan Tim Samba dengan ...

Piala Dunia U20 Argentina: Israel Buat Sejarah Baru, Usai Kalahkan Tim Samba dengan ...

Minggu, 04 Juni 2023 11:57 WIB
Penemuan Jasad Mengambang di Sungai Kalimas Baru Surabaya Hari ini, Korban Pembunuhan?

Penemuan Jasad Mengambang di Sungai Kalimas Baru Surabaya Hari ini, Korban Pembunuhan?

Minggu, 04 Juni 2023 11:49 WIB
Jungkook BTS Bakal Debut Solo Bulan Depan, Ini Bocoran Lagunya

Jungkook BTS Bakal Debut Solo Bulan Depan, Ini Bocoran Lagunya

Minggu, 04 Juni 2023 11:20 WIB
5 Drama Korea Tayang Juni 2023: Ada yang Dibintangi Yoona dan Lee Jun ...

5 Drama Korea Tayang Juni 2023: Ada yang Dibintangi Yoona dan Lee Jun ...

Minggu, 04 Juni 2023 11:13 WIB
EXO CBX Tidak Perpanjang Kontrak, Penggemar Tunjukkan Dukungan dengan Cara ini

EXO CBX Tidak Perpanjang Kontrak, Penggemar Tunjukkan Dukungan dengan Cara ini

Minggu, 04 Juni 2023 10:36 WIB