Berita , Gaya Hidup

ARTJOG 2022: Harga Tiket Masuk, Lokasi, Jam Operasional dan Agenda Kegiatan

profile picture Tri Lestari
Tri Lestari
ARTJOG 2022: Harga Tiket Masuk, Lokasi, Jam Operasional dan Agenda Kegiatan
ARTJOG 2022. (Foto: Instagram/artjog.id)
HARIANE – ARTJOG 2022 kembali digelar mulai Kamis, 7 Juli 2022 dengan format pelaksanaan secara luring.
ARTJOG 2022 yang akan digelar hingga 4 September 2022 ini akan menampilkan karya dari 61 seniman individu maupun kelompok lintas generasi.
Selain menampilkan karya seni, gelaran ARTJOG 2022 ini juga akan dibarengi dengan berbagai program edukasi yang dilaksanakan secara rutin selama acara ini berlangsung. Berikut informasi lengkapnya.

ARTJOG 2022: Arts in Common – Expanding Awareness

BACA JUGA : Info Harga Tiket Konser Westlife Indonesia 2022, Tambah Pertunjukan di Bogor, Surabaya, dan Jogja
ARTJOG MMXXII ini secara resmi dibuka pada Kamis, 7 Juli 2022 oleh Doloroso Sinaga. Acara pembukaan ini juga dihadiri oleh jajaran pemerintah pusat dan daerah.
Dalam acara pembukaan tersebut juga disampaikan sambutan dari Gubernur DIY oleh Paniradya Pati Keistimewaan DIY Aris Eko Nugroho.
Gubernur DIY mengapresiasi atas diselenggarakannya ARTJOG 2022 ini yang melibatkan anak-anak, seniman dan warga difabel dalam pagelaran seni.
Selanjutnya, dalam momen pembukaan ini juga diumumkan pula para seniman yang yang menerima penghargaan Young Artist Award ARTJOG MMXXII: Arts in Common – Expanding Awareness.
Penghargaan tersebut diserahkan oleh Kepala Dinas Kebudayaan Yogyakarta Dian Lakshmi Pratiwi kepada Dzikra Afifah (Bandung), Rizka Azizah Hayati (Yogyakarta) dan Timoteus Anggawan Kusno (Yogyakarta).
Untuk gelaran ARTJOG pada tahun 2022 ini akan diselenggarakan secara luring dengan menerapkan protokol kesehatan.

Harga Tiket ARTJOG MMXXII

Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 20 April 2024, Wilayah Ini Akan Padam

Sabtu, 20 April 2024 06:57 WIB
Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Siap-siap! 8.725 Pemudik Langgar Ganjil Genap di Tol Japek Akan Mendapatkan Surat Tilang ...

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Kebakaran di Mampang Jaksel Tewaskan 7 Orang, Pemilik Toko Pigura Dipanggil Polisi

Sabtu, 20 April 2024 06:10 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Jumat, 19 April 2024 20:32 WIB
Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB
Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:11 WIB
Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Jumat, 19 April 2024 16:53 WIB
Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Jumat, 19 April 2024 16:43 WIB
Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Jumat, 19 April 2024 16:07 WIB