Artikel

BTS ke White House Bertemu Presiden Joe Biden, Tagar Stop Asian Hate Trending di Twitter

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
BTS ke White House Bertemu Presiden Joe Biden, Tagar Stop Asian Hate Trending di Twitter
BTS ke White House Bertemu Presiden Joe Biden, Tagar Stop Asian Hate Trending di Twitter
HARIANE – Selasa, 31 Mei 2022, BTS ke White House untuk bertemu dengan Presiden AS Joe Biden. Agenda pertemuan itu disebut untuk mendiskusikan soal isu kebencian terhadap masyarakat ras Asia yang tinggal di Amerika Serikat.
Dipilihnya BTS ke White House sebagai representasi anak muda Korea Selatan yang memiliki pengaruh luas terhadap anak muda, apalagi BTS memiliki fanbase yang cukup masif di dunia.
Pada kesempatan BTS ke White House, grup beranggotakan tujuh orang ini melakukan pertemuan tertutup dengan Presiden Joe Biden di istana negaranya.
BTS yang dikenal sudah beberapa kali naik ke podium internasional untuk berkampanye, termasuk di PBB, membuat para penggemarnya makin bangga hingga #StopAsianHate pun naik menjadi trending topic di Twitter.
BACA JUGA : 5 Fakta Unik BTS Asal Korea Selatan, Memegang 7 Guinnes World Records Hingga Diundang ke Gedung Putih

BTS ke White House Mewakili Ras Asia Menghadap Presiden Joe Biden Secara Eksklusif

Dilansir dari Reuters, BTS datang ke White House yang merupakan istana kenegaraan Amerika Serikat, untuk bertemu dengan Joe Biden mendiskusikan soal tindakan kriminal (hate crimes) yang ditujukan pada penduduk ras Asia.
Sebelum bertemu secara tertutup dengan Biden, BTS memberikan pernyataannya kepada pers secara singkat, yang disiarkan langsung melalui YouTube The White House.
“Kami merasa sedih dengan aksi kriminal kebencian yang meningkat belakangan ini termasuk kebencian terhadap masyakarat Asia-Amerika,” jelas personel BTS Jimin, yang dibantu oleh penerjemah.
“Untuk menghentikan hal tersebut dan mendukung upaya-upaya yang dilakukan, kami ingin memanfaatkan kesempatan ini untuk menyuarakan pendapat kami sekali lagi,” lanjutnya.
Pertemuan BTS dengan Joe Biden yang tertutup disebut White House memiliki tujuan untuk mendiskusikan pentingnya keragaman dan inklusi, serta pengaruh yang dimiliki BTS untuk menyebarkan pesan positif ke seluruh dunia.
BACA JUGA : BTS Akan Bertemu Joe Biden di Gedung Putih, Bahas Diskriminasi Asia di Amerika Serikat
Ads Banner

BERITA TERKINI

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Kemenangan Telak Buka Asa ...

Jumat, 19 April 2024 20:32 WIB
Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Hasil Laga EVOS Glory vs ONIC MPL ID S13, Tim Macan Biru Tumbangkan ...

Jumat, 19 April 2024 19:48 WIB
Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Sugiyartono, Jurnalis Nasional Ini Digadang Bakal Meramaikan Bursa Pilkada Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:14 WIB
Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Gerindra Gunungkidul Usulkan Nama Sumanto Jadi Bacalon Bupati Gunungkidul

Jumat, 19 April 2024 18:11 WIB
Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Rebellion Esports Menang Atas Geek Fam, Rookie Goldlaner Mereka Jadi Sorotan

Jumat, 19 April 2024 16:53 WIB
Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Kedudukan Kembali Imbang, Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13 Memasuki ...

Jumat, 19 April 2024 16:43 WIB
Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Kasus Dokter Mogok Kerja di Korea, Pemerintah Mulai Melunak Pasca Kalah Pemilu

Jumat, 19 April 2024 16:07 WIB
DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

DPD Golkar Bantul Buka Pendaftaran Bakal Cabup dan Cawabup, Ini Kriteria Yang Dicari

Jumat, 19 April 2024 15:43 WIB
Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Update Kasus Penemuan Mayat Wanita Terbungkus Plastik di Sukoharjo

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB
Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Hasil Laga Geek Fam vs Rebellion Esports MPL ID S13, Moskov Dee Kejutkan ...

Jumat, 19 April 2024 15:42 WIB