Gaya Hidup, Artikel
5 Drama Kim Soo Hyun yang Paling Populer, 2 Diantaranya Buat Sang Aktor Dapat Penghargaan Baeksang
Nadhirah
Inilah drama Kim Soo Hyun yang paling populer. (Foto: Instagram/ soohyun_k216)
HARIANE - Drama Kim Soo Hyun yang paling populer seharusnya sudah tak asing lagi bagi para penggemar K-Pop.
Sambil menunggu drama terbaru dari Kim Soo Hyun yang berjudul Queen of Tears, drama populer yang dibintanginya berikut sayang jika dilewatkan.
Salah satu drama dari aktor yang pada 16 Februari 2023 telah menginjak usia 35 tahun ini bahkan pernah mendapat penghargaan Baeksang.
Berikut daftar drama Kim Soo Hyun yang paling populer berdasarkan rating dari AGB Nielson dan TNS Media Korea.
1