Artikel

Efek Ganti BBM Secara Terus-menerus Pada Kendaraan, Ketahui Dampak Buruknya Bagi Mesin

profile picture Salsa Berlianthi Ariyanto
Salsa Berlianthi Ariyanto
Efek Ganti BBM Secara Terus-menerus Pada Kendaraan, Ketahui Dampak Buruknya Bagi Mesin
Efek Ganti BBM Secara Terus-menerus Pada Kendaraan, Ketahui Dampak Buruknya Bagi Mesin
HARIANE - Efek ganti BBM secara terus-menerus pada kendaraan diketahui mempunyai dampak buruk bagi performa mesin kendaraan.
Hal tersebut dikarenakan penggunaan menggunakan jenis Bahan Bakar Minyak (BBM) yang berbeda-beda. 
Kendaraan tentu saja memerlukan Bahan Bakar Minyak (BBM) untuk menjalankan sistem pembakaran di dalam ruang mesin. Oleh karena itu, sebagai pengendara harus pintar dalam memilih kualitas BBM.
Dilansir dari MyPertamina, terdapat beberapa efek ganti BBM secara terus-menerus pada kendaraan. Berikut informasi lengkapnya.
BACA JUGA : Aksi Petugas Damkar Selamatkan Kucing yang Terjebak Dalam Mesin Mobil, Dibantu Anjing Peliharaan Olaf

Efek ganti BBM secara Terus-menerus pada Kendaraan

1. Kinerja Mesin Menurun
Efek ganti BBM secara terus menerus saat ini banyak dilakukan oleh pengendara salah satunya usai diberlakukannya kenaikan harga BBM.
Terdapat dua jenis bahan bakar yang banyak digunakan di Indonesia oleh para pengendara di Indonesia yaitu Pertalite dan Pertamax. 
Namun, Kedua BBM tersebut memiliki perbedaan pada kandungan angka oktan.
Pertalite memiliki angka oktan 90 sedangkan Pertamax 92.Perlu diketahui bagi setiap pengendara, bahwa setiap jenis mesin pada kendaraan memiliki spesifikasi yang berbeda-beda.
Bahan bakar dengan oktan tinggi tidak selalu baik untuk mesin. Oleh karena itu, gunakan BBM yang sesuai dengan spesifikasi mesin kendaraan.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Debut Lutpiii Tak Mampu Bawa Tim ONIC vs Dewa United Esports MPL ID ...

Debut Lutpiii Tak Mampu Bawa Tim ONIC vs Dewa United Esports MPL ID ...

Jumat, 29 Maret 2024 17:45 WIB
Masa Bakti Lurah Diperpanjang, Pemkab Bantul Batalkan Pelaksanaan Pemilihan Lurah

Masa Bakti Lurah Diperpanjang, Pemkab Bantul Batalkan Pelaksanaan Pemilihan Lurah

Jumat, 29 Maret 2024 17:17 WIB
Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Debut Lanaya Berikan ...

Hasil Pertandingan ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Debut Lanaya Berikan ...

Jumat, 29 Maret 2024 16:42 WIB
Ramalan Zodiak Sabtu 30 Maret 2024 Lengkap, Taurus Bakal Bahagia, Cancer Beruntung Soal ...

Ramalan Zodiak Sabtu 30 Maret 2024 Lengkap, Taurus Bakal Bahagia, Cancer Beruntung Soal ...

Jumat, 29 Maret 2024 16:30 WIB
Kronologi Bocah Tenggelam di Sungai Oya, Pencarian Masih Berlangsung

Kronologi Bocah Tenggelam di Sungai Oya, Pencarian Masih Berlangsung

Jumat, 29 Maret 2024 15:20 WIB
Prediksi Laga ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Menerka Roster Utama ...

Prediksi Laga ONIC vs Dewa United Esports MPL ID S13, Menerka Roster Utama ...

Jumat, 29 Maret 2024 14:20 WIB
Lukisan GDragon Seharga Rp 350 Juta Tak Jadi Dilelang, Kenapa?

Lukisan GDragon Seharga Rp 350 Juta Tak Jadi Dilelang, Kenapa?

Jumat, 29 Maret 2024 14:12 WIB
Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Pasca Tak Sadarkan Diri, Lee Areum T-ara Bantah Minta Uang ke Followers

Jumat, 29 Maret 2024 13:25 WIB
Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup

Ryeowook Super Junior Umumkan Pernikahan, Acara Dilaksanakan Tertutup

Jumat, 29 Maret 2024 12:45 WIB
TNI Berangkatkan 14 Ton Bantuan Indonesia untuk Palestina Via Air Drop

TNI Berangkatkan 14 Ton Bantuan Indonesia untuk Palestina Via Air Drop

Jumat, 29 Maret 2024 11:34 WIB