Gaya Hidup

Rumor Film KKN di Desa Penari Akan Dibuat Spin Off dari Karakter Badrawuhi, Ini Penjelasan dari Produser

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Rumor Film KKN di Desa Penari Akan Dibuat Spin Off dari Karakter Badrawuhi, Ini Penjelasan dari Produser
Rumor Film KKN di Desa Penari Akan Dibuat Spin Off dari Karakter Badrawuhi, Ini Penjelasan dari Produser
HARIANE-Rumor film KKN di Desa Penari akan dibuat spin off dari karakter Badrawuhi.
Mengenai film KKN di Desa Penari terkait spin off karakter Badrawuhi juga sempat membuat warganet ramai. Bahkan tak jarang warganet yang malah mengkritik rumor tersebut.
Karena banyak dari warganet yang beranggapan kalau film KKN di Desa Penari dibuat spin off dari Karakter Badrawuhi terlalu cepat.

Lantas apakah film KKN di Desa Penari Benar akan dibikin spin off dari karakter Badrawuhi?

film KKN di Desa Penari
Spin off karakter Badrawuhi, tokoh antagonis di film KKN di Desa Penari. (Foto instagram/Abbasarap.Id)
Film KKN di Desa Penari merupakan sebuah film yang diadaptasi dari sebuah cerita horor yang sempat viral di media sosial twitter pada tahun 2019.
BACA JUGA :
Karakter Anime Rurouni Kenshin Remake 2023 Lengkap Trailer Terbaru dan Jadwal Tayang
Cerita tersebut menurut dari penulis adalah kisah nyata dari sekelompok mahasiswa yang telah melakukan program KKN atau Kuliah Kerja Nyata di Desa Penari.
Dimana terdapat kisah dan pengalaman horor para mahasiswa, hingga program KKN berakhir tragis.
Film yang disutradarai oleh Awi Suryadi tersebut, berhasil meraih penonton sebanyak 9 juta lebih sejak ditayangkan. Serta dimungkinkan masih akan bertambah hingga kedepannya.

Film KKN di Desa Penari Bakal Spin Off dari Karakter Badrawuhi

Film KKN di Desa Penari
Rumor MD Pictures bakalbikin spin off karakter Badrawuhi. (Foto instagram/Abbasarap.Id)
Dilansir dari akun Instagram Abbasarap Id, pada unggahan 25 September 2022, film KKN di Desa Penari akan dibikin spin off dari karakter Badrawuhi.
Berdasarkan unggahan tersebut, mengatakan kalau film KKN merupakan film karya MD Pictures yang berhasil meraih penonton terbanyak hingga saat ini.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringati HUT ke-268, Sri Sultan Berharap Kota Yogya Tetap Tunjukan Kharismanya

Peringati HUT ke-268, Sri Sultan Berharap Kota Yogya Tetap Tunjukan Kharismanya

Selasa, 08 Oktober 2024 09:14 WIB
Ribuan Orang Tumpah Ruah di Kawasan Tugu Jogja untuk Saksikan WJNC #9

Ribuan Orang Tumpah Ruah di Kawasan Tugu Jogja untuk Saksikan WJNC #9

Selasa, 08 Oktober 2024 09:12 WIB
Warga Kulon Progo Wakili DIY Dalam Ajang Pemuda Pelopor Nasional

Warga Kulon Progo Wakili DIY Dalam Ajang Pemuda Pelopor Nasional

Senin, 07 Oktober 2024 21:09 WIB
Kecelakaan Lalu Lintas di Pertigaan Grajen, Dua Orang Alami Luka Luka

Kecelakaan Lalu Lintas di Pertigaan Grajen, Dua Orang Alami Luka Luka

Senin, 07 Oktober 2024 20:17 WIB
Rapat Paripurna Dewan, Hanung Raharjo Kembali Terpilih Jadi Ketua DPRD Bantul

Rapat Paripurna Dewan, Hanung Raharjo Kembali Terpilih Jadi Ketua DPRD Bantul

Senin, 07 Oktober 2024 19:07 WIB
Ungkapan Syukur, Nelayan Pantai Baron Gelar Sedekah Laut

Ungkapan Syukur, Nelayan Pantai Baron Gelar Sedekah Laut

Senin, 07 Oktober 2024 19:05 WIB
Jambret Pemotor Hingga Terjatuh dan Meninggal Dunia, Pria Asal Sewon Bantul Ditangkap

Jambret Pemotor Hingga Terjatuh dan Meninggal Dunia, Pria Asal Sewon Bantul Ditangkap

Senin, 07 Oktober 2024 16:49 WIB
Video Bantuan Telur Ibu Hamil di Bandung Viral, Begini Klarifikasi Pihak Desa Citeureup

Video Bantuan Telur Ibu Hamil di Bandung Viral, Begini Klarifikasi Pihak Desa Citeureup

Senin, 07 Oktober 2024 15:40 WIB
Akibat Diguncang Gempa, Muncul Sumber Air di Lahan Milik Warga di Gunungkidul

Akibat Diguncang Gempa, Muncul Sumber Air di Lahan Milik Warga di Gunungkidul

Senin, 07 Oktober 2024 14:56 WIB
Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Nia Kurnia Sari Digelar Hari ini, Ratusan Personel Kepolisian Dikerahkan

Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Nia Kurnia Sari Digelar Hari ini, Ratusan Personel Kepolisian Dikerahkan

Senin, 07 Oktober 2024 14:01 WIB