Berita , Jabar , Pilihan Editor

Gempa Bumi di Jawa Barat Hari Ini 5,6 SR, BMKG: Waspada Gempa Susulan

profile picture Dyah Ayu Purwirasari
Dyah Ayu Purwirasari
Gempa Bumi di Jawa Barat Hari Ini 5,6 SR, BMKG: Waspada Gempa Susulan
Gempa Bumi di Jawa Barat Hari Ini 5,6 SR, BMKG: Waspada Gempa Susulan
HARIANE – Telah terjadi gempa bumi di Jawa Barat hari ini Senin, 21 November 2022 pukul 13.21 WIB dengan besaran skala 5,6 SR pada kedalaman 10 km.
Titik pusat gempa bumi di Jawa Barat hari ini berada di 6.84 LS, 107.05 BT (10 km Barat Daya Kabupaten Cianjur, Jawa Barat).
Gempa bumi di Cianjur, Jawa Barat hari ini tidak berpotensi tsunami namun BMKG memberikan peringatan kepada warga sekitar lokasi gempa akan kemungkinan gempa susulan yang terjadi.
BACA JUGA : Ramalan Shio Selasa 22 November 2022 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular

Gempa Bumi di Jawa Barat Hari Ini Terasa di Sejumlah Wilayah Sekitar

Dari data BMKG, gempa di Jabar yang terjadi hari ini terasa hingga beberapa wilayah yang mencakup Cianjur, Garut, Sukabumi, Cimahi, Lembang, Bandung, Cikalong Wetan, Rangkasbitung, Bogor, Bayah, Rancaekek, Tangerang Selatan, Jakarta, dan Depok.
Gempa bumi dirasakan warga Jawa Barat dengan durasi yang cukup lama dan intensitas yang cukup tinggi, terpantau sebagian warga yang sedang beraktivitas keluar ruangan untuk menghindari bahaya.
Netizen pun beramai-ramai melaporkan kejadian gempa melalui media sosial Twitter. Sebagian netizen melaporkan suasana orang-orang yang keluar dari bangunan dan ruangan setelah merasakan gempa yang cukup besar.
Hingga kini, belum dilaporkan jumlah kerusakan akibat gempa bumi di Jawa Barat hari ini. ****
1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Peringatan Dini Gelombang Tinggi di Perairan Indonesia 29-30 Maret 2024, Cek Informasinya di ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:23 WIB
Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jadwal Pertandingan MPL ID S13 Week 4 Hari Pertama, Penentuan Sang Juara Bertahan ...

Jumat, 29 Maret 2024 04:10 WIB
Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Kebakaran di Palmerah Jakarta Barat, Kerahkan 17 Unit dan 85 Personel

Jumat, 29 Maret 2024 01:40 WIB
Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Ramalan Zodiak Jumat 29 Maret 2024 Lengkap, Leo Dapat Kabar Baik Soal Karier

Kamis, 28 Maret 2024 23:26 WIB
Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Shin Tae-yong Beri Sinyal Adanya Pemain Naturalisasi Baru Sebelum Juni 2024

Kamis, 28 Maret 2024 19:25 WIB
Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kebakaran di Pasar Rebo Jakarta Timur Melanda Rumah, Api Berkobar dengan Besar

Kamis, 28 Maret 2024 18:38 WIB
Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Peringatan Dini Cuaca di Indonesia 28-30 Maret 2024, Cek Lokasi Terdampak Cuaca Ekstrem

Kamis, 28 Maret 2024 17:50 WIB
Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kebakaran di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Hanguskan Sebuah Warung

Kamis, 28 Maret 2024 17:43 WIB
Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kebakaran di Cempaka Mas Jakarta Pusat Tadi Malam, Bangunan Kantor Hangus Terbakar

Kamis, 28 Maret 2024 16:47 WIB
Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Tinjau Tera Ulang Timbangan Zakat, Bupati Sleman Harap Penimbangan Zakat Lebih Akurat

Kamis, 28 Maret 2024 16:15 WIB