Berita

Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 Telah Ditetapkan dengan Total 24 Hari, Ini Rincian Lengkapnya

profile picture Happy Sefbrina Anugrah
Happy Sefbrina Anugrah
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 Telah Ditetapkan dengan Total 24 Hari, Ini Rincian Lengkapnya
Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 Telah Ditetapkan dengan Total 24 Hari, Ini Rincian Lengkapnya
HARIANE – Rincian Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 telah disepakati dan ditetapkan oleh pemerintah.
Dilansir dari laman resmi Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan RI (Kemenko PMK), kesepakatan ini tertuang dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) yang telah ditandatangani Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 1066 Tahun 2022, Nomor 3 Tahun 2022 dan Nomor 3 Tahun 2022 tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023.
Hasil keputusan Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023 ini disepakati pada Selasa, 11 Oktober 2022 dalam Rapat Koordinasi Tingkat Menteri Tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama tahun 2023.
Rapat tersebut dilakukan di Kantor Kemenko PMK yang dipimpin oleh Muhadjir Effendy (Menko PMK), serta dihadiri oleh Yaqut Cholil Qoumas (Menteri Agama), Ida Fauziyah (Menteri Tenaga Kerja), dan Abdullah Azwar Anas (Menteri PAN RB).
"Tahun 2023 telah ditetapkan untuk libur nasional berjumlah 16 hari," pungkas Menko PMK saat konferensi pers usai rakor.
BACA JUGA :
1 Agustus Hari Apa? Ternyata Memperingati Hari Kanker Paru-Paru hingga Momen Penting Lainnya

Rincian Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023

Seperti yang dikatakan Menko PMK sebelumnya, Hari Libur Nasional akan ada 16 hari, sementara 8 hari untuk Cuti Bersama, sehingga jika ditotal ada sebanyak 24 hari, berikut rincian lengkapnya:

Hari Libur Nasional tahun 2023:

- 1 Januari : Tahun Baru 2023 Masehi
- 22 Januari : Tahun Baru Imlek 2574 Kongzili
- 18 Februari : Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW
Ads Banner

BERITA TERKINI

Dinkes Bantul Pastikan Masyarakat Tetap Bisa Akses Layanan Puskesmas Selama Libur Lebaran

Dinkes Bantul Pastikan Masyarakat Tetap Bisa Akses Layanan Puskesmas Selama Libur Lebaran

Kamis, 27 Maret 2025
Pasar Argosari Gunungkidul Sepi Jelang Lebaran, Ini Penjelasan Dinas Perdagangan

Pasar Argosari Gunungkidul Sepi Jelang Lebaran, Ini Penjelasan Dinas Perdagangan

Kamis, 27 Maret 2025
Cerita Pedagang di Pasar Argosari Gunungkidul, Lebaran Tinggal Menghitung Hari Kondisi Justru Sepi

Cerita Pedagang di Pasar Argosari Gunungkidul, Lebaran Tinggal Menghitung Hari Kondisi Justru Sepi

Kamis, 27 Maret 2025
Pembatasan Angkutan Barang di Gunungkidul Mulai Diberlakukan, Ini Kriteria yang Boleh Melintas

Pembatasan Angkutan Barang di Gunungkidul Mulai Diberlakukan, Ini Kriteria yang Boleh Melintas

Kamis, 27 Maret 2025
Bukan Wanita Muda, Ini Info Terbaru Temuan Kerangka Manusia di Kebun Tebu Bambanglipuro ...

Bukan Wanita Muda, Ini Info Terbaru Temuan Kerangka Manusia di Kebun Tebu Bambanglipuro ...

Kamis, 27 Maret 2025
Soroti Pengesahan RUU TNI, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Soroti Pengesahan RUU TNI, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rabu, 26 Maret 2025
Garuda Indonesia Bukukan Pendapatan Fantastis di 2024, Tapi Kenapa Masih Rugi?

Garuda Indonesia Bukukan Pendapatan Fantastis di 2024, Tapi Kenapa Masih Rugi?

Rabu, 26 Maret 2025
Indonesia Siap Masuk New Development Bank BRICS, Tunggu Persetujuan DPR

Indonesia Siap Masuk New Development Bank BRICS, Tunggu Persetujuan DPR

Rabu, 26 Maret 2025
Pemerintah Pangkas Jumlah Komisaris BUMN Perbankan, Pasar Merespons Positif

Pemerintah Pangkas Jumlah Komisaris BUMN Perbankan, Pasar Merespons Positif

Rabu, 26 Maret 2025
Pasca Didemo Nakes Soal THR Disunat, RSUP Dr. Sardjito Berikan Klarifikasi

Pasca Didemo Nakes Soal THR Disunat, RSUP Dr. Sardjito Berikan Klarifikasi

Rabu, 26 Maret 2025