Berita

Polemik Klaim Ayam Geprek Bensu Tampil di Paris Fashion Week, Netizen: Show in Paris Bestie Bukan Paris Fashion Week!

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Polemik Klaim Ayam Geprek Bensu Tampil di Paris Fashion Week, Netizen: Show in Paris Bestie Bukan Paris Fashion Week!
Polemik Klaim Ayam Geprek Bensu Tampil di Paris Fashion Week, Netizen: Show in Paris Bestie Bukan Paris Fashion Week!
HARIANE - Warganet dihebohkan oleh Ayam Geprek Bensu asal Indonesia karena mengklaim tampil di Paris Fashion Week. Brand Ayam Geprek Bensu sempat menjadi trending topik di Twitter pada Senin, 7 Maret 2022.
Adik dari artis Ruben Onsu, Jordi Onsu melalui akun Instagramnya @jordionsu yang menuliskan "Fashion Show during #parisfashionweek" dalam caption-nya. Hal ini kemudian menuai kontroversi warganet.
Padahal Geprek Bensu  tampil di acara rangkaian Paris Fashion Show bekerja sama dengan Gerakan Ekonomi Kreatif Nasional.
Postingan di Instagram mengenai brand Ayam Geprek Bensu tersebut dibanjiri komentar netizen hingga dia sempat menutup kolom komentar dari unggahan Instagram yang  pada Senin, 7 Maret 2022. Foto postingan tersebut menampilkan Jordi Onsu bersama dengan model yang mengenakan gaun.
"The Masterpiece dari mba @yantiadeni × @geprekbensu di Fashion Show during #parisfashionweek. #bensupedaskanparis
Ohiya, setelah Paris Fashion Show during PFW ini, kita akan offline store bersama @gekrafs di 51 Rue de Turunne. Buat kalian yang ada di paris dan mau liat koleksi Geprek Bensu, dan brand lain nya yang dataaang yaaa ..," ujar Jordi Onsu dalam caption uanggahan Instagram-nya.
BACA JUGA : Lucky Heng Kritik Indikasi Kebohongan Brand Asal Indonesia yang Ternyata Tak Semua Ikut Paris Fashion Week 2022
Para netizen langsung mengomentari postingan tersebut yang dianggap berlebihan karena sebenarnya tidak tampil di ajang Paris Fashion Week yang berada di bawah Fédération française de la couture.
"Di ketawain seindonesia raya wkwkwkwkkwkw maksa banget dah lu," cuit @itsaudie_ dalam kolom komentar.
"Fashion Weeknya jangan dibawa2 bosku kan gaada hubungannya hehe ," ujar @dankegota.
"BENGGEKKK BGT AYAM ASAL INDONESIA PERTAMA KALI DI PARIS FASHIOM SHOW STOP LAH PEMBODOHAN PUBLIK," unggap @cheeseburger_12.
"SHOW IN PARIS BESTIE. BUKAN PARIS FASHION WEEK," lanjut @indonesianactress.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal MPL ID S13 Week 5 Hari Pertama, Misi EVOS Keluar dari Zona ...

Jadwal MPL ID S13 Week 5 Hari Pertama, Misi EVOS Keluar dari Zona ...

Jumat, 19 April 2024 10:26 WIB
Terus Meroket! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik Rp ...

Terus Meroket! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik Rp ...

Jumat, 19 April 2024 10:17 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 19 April 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 19 April 2024 10:05 WIB
Cegah Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Gandeng Karang Taruna

Cegah Politik Uang di Pilkada 2024, Bawaslu Bantul Gandeng Karang Taruna

Jumat, 19 April 2024 05:17 WIB
Resmi Tersangka, Pengendara Fortuner Arogan Terancam Hukuman 6 Tahun Penjara

Resmi Tersangka, Pengendara Fortuner Arogan Terancam Hukuman 6 Tahun Penjara

Jumat, 19 April 2024 04:53 WIB
Peluang Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Piala Asia U23 Qatar 2024, Wajib Menang ...

Peluang Timnas Indonesia Lolos 16 Besar Piala Asia U23 Qatar 2024, Wajib Menang ...

Kamis, 18 April 2024 23:02 WIB
Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Australia U23, Sundulan Komang Teguh Bawa Kemenangan Bagi ...

Hasil Pertandingan Indonesia U23 vs Australia U23, Sundulan Komang Teguh Bawa Kemenangan Bagi ...

Kamis, 18 April 2024 22:42 WIB
Bobol Rumah Warga Kasihan Bantul, Perempuan Asal Cianjur Curi Uang Rp 81 Juta

Bobol Rumah Warga Kasihan Bantul, Perempuan Asal Cianjur Curi Uang Rp 81 Juta

Kamis, 18 April 2024 19:21 WIB
Gasak Uang Tunai RP 100 Juta, Seorang Wanita Masuk Bui

Gasak Uang Tunai RP 100 Juta, Seorang Wanita Masuk Bui

Kamis, 18 April 2024 18:28 WIB
Bawa Celurit dan Molotov, 5 Remaja Diamankan Polisi

Bawa Celurit dan Molotov, 5 Remaja Diamankan Polisi

Kamis, 18 April 2024 18:14 WIB