D.I Yogyakarta

Seorang Lansia di Kulon Progo Meninggal saat Bersepeda

profile picture Susanto
Susanto
Kulon Progo, Polres Kulon Progo, Pesepeda
Proses evakuasi korban pesepeda (Foto:Dok Humas Polres Kulon Progo)

HARIANE - Seorang Pria Lanjut Usia (Lansia) meninggal dunia pasca bersepeda bersama rekannya, Kamis (5/9/2024). Korban yang merupakan seorang pensiunan tersebut sebelumnya tidak sadarkan diri, di Area Persawahan Bumirejo di tengah kegiatan bersepeda.

Saksi mata kejadian, Mariyanto mengatakan, kejadian tersebut diketahuinya saat akan berangkat ke tempat bekerja.

"Saya tadi mau berangkat ke kantor. Ada sekitar 4 orang yang bersepeda," ujarnya.

"Pas saya datang posisi korban sudah pingsan. Terus saya coba cek dada dan tangannya sudah tidak ada tanda-tanda kehidupan," lanjut Mariyanto, saat dihubungi melalui Telepon, Kamis (5/9/2024).

Mendapati adanya korban yang tidak sadarkan diri, Mariyanto mengaku segera menghubungi pihak berwajib dan medis.

"Tadi Mukanya sudah pucat. Kejadian sekitar pukul 07.45 WIB," ujar Mariyanto.

Sedangkan, Kasi Humas Polres Kulon Progo, AKP Triatmi Noviartuti membenarkan adanya warga yang meninggal saat bersepeda.

Berdasarkan keterangan masyarakat, kejadian tersebut berawal saat Korban bersama rekannya berangkat bersepeda dari rumahnya, dengan rute UNY Wates - Kembang Margosari - Tugu Pensil ke selatan arah Simpang 4 Cangakan.

"Sesampainya di lokasi kejadian, Korban tiba - tiba terjatuh dari sepedanya. Korban kemudian ditolong oleh rekannya dan petugas Puskesmas Lendah I yang melintas. Setelah ambulance datang, korban kemudian dirujuk ke RSUD Wates," jelasnya.

Sewaktu dievakuasi, lanjut Novi, korban dalam keadaan tidak sadarkan diri. Kemudian korban dibawa ke RSUD Wates eh Ambulan PSC Kulon Progo.

"Setiba di RSUD Wates, korban diperiksa dokter dan Korban dinyatakan sudah Meninggal dunia," jelasnya.****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ribuan Peserta Ikuti Lomba Lari Manunggal Kulon Progo

Ribuan Peserta Ikuti Lomba Lari Manunggal Kulon Progo

Sabtu, 12 Oktober 2024 20:13 WIB
Dinas Kebudayaan Kulon Progo Gelar Menoreh Art Festival Tahun 2024

Dinas Kebudayaan Kulon Progo Gelar Menoreh Art Festival Tahun 2024

Sabtu, 12 Oktober 2024 20:05 WIB
Paslon dan Aparat Desa di DIY Ikrarkan Komitmen Dukung Pilkada 2024 yang Berintegritas

Paslon dan Aparat Desa di DIY Ikrarkan Komitmen Dukung Pilkada 2024 yang Berintegritas

Sabtu, 12 Oktober 2024 19:49 WIB
Tim Hukum Paslon Halim-Aris Desak Bawaslu Usut Dugaan Distribusi Beras Bulog

Tim Hukum Paslon Halim-Aris Desak Bawaslu Usut Dugaan Distribusi Beras Bulog

Sabtu, 12 Oktober 2024 16:53 WIB
Persiapan Haji 2025 : Evaluasi Menu Katering Hingga Layanan Akomodasi Jamaah

Persiapan Haji 2025 : Evaluasi Menu Katering Hingga Layanan Akomodasi Jamaah

Sabtu, 12 Oktober 2024 13:26 WIB
Haedar Nashir Kembali Masuk dalam 500 Muslim Berpengaruh Dunia 2025

Haedar Nashir Kembali Masuk dalam 500 Muslim Berpengaruh Dunia 2025

Sabtu, 12 Oktober 2024 13:03 WIB
Pentingnya Partisipasi Difabel dan Peran Kepala Daerah dalam Mewujudkan Pembangunan yang Inklusif

Pentingnya Partisipasi Difabel dan Peran Kepala Daerah dalam Mewujudkan Pembangunan yang Inklusif

Sabtu, 12 Oktober 2024 13:00 WIB
Kenalkan Filosofi Kintsugi, Karya Seniman Ageng Marhaendika Ditampilkan di Artotel Suites Bianti

Kenalkan Filosofi Kintsugi, Karya Seniman Ageng Marhaendika Ditampilkan di Artotel Suites Bianti

Sabtu, 12 Oktober 2024 12:34 WIB
Modal 2 Botol Air Mineral, Pasangan Bisa Mesum di Warung Bukit Lampu Padang

Modal 2 Botol Air Mineral, Pasangan Bisa Mesum di Warung Bukit Lampu Padang

Sabtu, 12 Oktober 2024 12:22 WIB
Persiapan Haji 2025 : Kebijakan Murur dan Tanazul Diperkuat

Persiapan Haji 2025 : Kebijakan Murur dan Tanazul Diperkuat

Sabtu, 12 Oktober 2024 11:03 WIB