Gaya Hidup

Sinopsis Film 20th Century Girl, Netizen: Lebih Sakit dari 2521

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Sinopsis Film 20th Century Girl, Netizen: Lebih Sakit dari 2521
Sinopsis film 20th Century Girl, benarkah lebih sedih dari Twenty Five Twenty One? (Foto: Youtube/Netflix Indonesia)
HARIANE - Sinopsis film 20th Century Girl, film bergenre roman yang baru saja rilis di Netflix dan dibintangi oleh Kim Yoo Jung serta Byun Woo Seok.
Sinopsis film 20th Century Girl yang dirilis oleh Netflix ini menceritakan indahnya persahabatan yang dibumbui oleh kisah romantis antar pemain.
Rilis 21 Oktober 2022, sinopsis film 20th Century Girl telah menjadi topik hangat dikalangan pengguna media sosial.

Sinopsis Film 20th Century Girl, Benarkah Ending-nya Lebih Menyayat Hati dari Drama Twenty Five Twenty One?

BACA JUGA : Kejutkan Penggemar, Pemain Drama Twenty Five Twenty One Rilis Teaser OST Bersama
Dilansir dari Leisure Byte, film yang disutradarai oleh Bang Woo Ri mengisahkan kisah persahabatan yang indah dan diikuti oleh kisah cinta yang memilukan ketika empat remaja mempelajari apa itu arti cinta dan persahabatan yang sesungguhnya.
Film ini dibintangi oleh aktor dan aktris terkenal Korea Selatan seperti Kim Yoo Jung, Byeon Woo Seok, Roh Yoon Seo dan Park Jung Woo.
Mengisahkan persahabatan empat remaja, film ini membawa penonton kembali ke tahun 1999.
Dalam trailer yang diunggah oleh akun Youtube Netflix Indonesia, Na Bo Ra yang diperankan oleh Kim Yoo Jung menyelidiki seorang pria bernama Baek Hyun Jin.
Baek Hyun Jin yang diperankan oleh Park Jung Woo merupakan seseorang yang disukai oleh sahabat Bo Ra yakni Kim Yeon Doo.
Kim Yeon Doo yang diperankan oleh Roh Yeon Soo disini diceritakan pergi ke Amerika untuk berobat karena penyakit jantungnya.
Dalam perjalanannya menyelidiki pria yang disukai oleh sahabatnya, Na Bo Ra pun terlibat dengan Poong Woon Ho dan akhirnya jatuh cinta.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Mantan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Masih Terima THR, Segini Besarannya

Mantan Bupati dan Wakil Bupati Gunungkidul Masih Terima THR, Segini Besarannya

Minggu, 23 Maret 2025
Eks Kepala SMKN 2 Sewon Jadi Tersangka Korupsi Iuran Siswa, Kerugian Hampir Rp ...

Eks Kepala SMKN 2 Sewon Jadi Tersangka Korupsi Iuran Siswa, Kerugian Hampir Rp ...

Minggu, 23 Maret 2025
Polisi Siagakan Tim Ganjal Ban di Jalur Ekstrem Gunungkidul, Berikut Ini Lokasinya

Polisi Siagakan Tim Ganjal Ban di Jalur Ekstrem Gunungkidul, Berikut Ini Lokasinya

Minggu, 23 Maret 2025
Lebih Hemat! Ada Diskon Tarif Tol Jakarta – Semarang Mudik Lebaran 2025, Ini ...

Lebih Hemat! Ada Diskon Tarif Tol Jakarta – Semarang Mudik Lebaran 2025, Ini ...

Minggu, 23 Maret 2025
Begini Nasib Korban Kecelakaan Bus Jemaah Umroh di Arab Saudi

Begini Nasib Korban Kecelakaan Bus Jemaah Umroh di Arab Saudi

Minggu, 23 Maret 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 23 Maret 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 23 Maret 2025 Stabil, Cek Rinciannya Disini

Minggu, 23 Maret 2025
Update Kasus Kecelakaan Bus Jemaah Umroh Indonesia, Begini Kronologi Sebenarnya

Update Kasus Kecelakaan Bus Jemaah Umroh Indonesia, Begini Kronologi Sebenarnya

Minggu, 23 Maret 2025
Mau Beli Cincin? Cek Dulu Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 23 Maret ...

Mau Beli Cincin? Cek Dulu Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 23 Maret ...

Minggu, 23 Maret 2025
Kasus Pria Tewas Dalam Mobil, Pelaku Ternyata Ingin Kuasai Harta Korban

Kasus Pria Tewas Dalam Mobil, Pelaku Ternyata Ingin Kuasai Harta Korban

Sabtu, 22 Maret 2025
Pria Tewas Dalam Mobil Ternyata Dibunuh, Pelaku Aniaya Korban Pakai Palu

Pria Tewas Dalam Mobil Ternyata Dibunuh, Pelaku Aniaya Korban Pakai Palu

Sabtu, 22 Maret 2025