Berita

Survei Charta Politika: Elektabilitas Ganjar 36,9%, Prabowo 35,3%, Anies 24,3%

profile picture Elza Nidhaulfa Albab
Elza Nidhaulfa Albab
Survei Charta Politika Indonesia
Hasil survei Charta Politika Indonesia tentang elektabilitas ketiga Capres. (Foto: Instagram/Anies Baswedan)

HARIANE - Lembaga survei Charta Politika Indonesia merilis survei elektabilitas pasangan calon presiden dan calon wakil presiden 2024.

Hasilnya, tingkat keterpilihan atau elektabilitas Capres Ganjar Pranowo unggul daripada dua kandidat capres lain, Prabowo Subianto dan Anies Baswedan.

Hal tersebut dapat dilihat dari hasil survei Charta Politika pada periode survei tanggal 26-31 Oktober 2023 yang lalu, dengan melibatkan 2.400 responden. Metode survei dilakukan dengan wawancara tatap muka.

Para responden dipilih secara acak atau multistage random sampling di 38 provinsi. Margin of error yang diterapkan sebesar 2 persen.

Elektabilitas Calon Presiden di Survei Charta Politika

Survei Charta Politika memberikan pertanyaan kepada para responden "Jika pemilihan presiden diadakan sekarang, siapa yang akan bapak/ibu/saudara pilih sebagai presiden?".

Dalam paparan hasil survei di Charta Politika Indonesia, diperoleh hasil nama Ganjar Pranowo menempati urutan teratas dengan tingkat keterpilihan atau elektabilitas tertinggi, di atas Prabowo Subianto dan Anies Baswedan. Berikut hasilnya:

Ganjar Pranowo 36,9%

Prabowo Subianto 35,3%
Anies Baswedan 24,3%
TT/TJ (Tidah Tahu/Tidak Jawab) 3,5%

Survei Charta Politika Indonesia
Hasil survei Charta Politika elektabilitas calon presiden. (Foto: Charta Politika Indonesia)

Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia Yunarto Wijaya lantas menjelaskan hasil survei tersebut. Ia mengatakan dalam simulasi tiga nama, Ganjar menjadi pilihan tertinggi diikuti Prabowo dan Anies.

"Mas Ganjar ada di angka 36,9%, Pak Prabowo ada di angka 35,3%, bisa dikatakan cukup berimbang secara elektoral karena masih ada dibawah margin of error, Anies ada di angka 24,3%," ujar Yunarto Wijaya dalam paparan hasil surveinya secara daring.

Jika dilihat dari survei Charta Politika Indonesia, persaingan antara Ganjar dan Prabowo sangat ketat berada dalam situasi berimbang. ****

1
Ads Banner

BERITA TERKINI

Resmi Jadwal Tayang The Boy and The Heron di Indonesia, Berikut Bioskop yang ...

Resmi Jadwal Tayang The Boy and The Heron di Indonesia, Berikut Bioskop yang ...

Selasa, 28 November 2023 20:35 WIB
Daftar Pemenang MAMA Awards 2023 Hari Pertama, BTS Menang Daesang Enam Kali Berturut-turut

Daftar Pemenang MAMA Awards 2023 Hari Pertama, BTS Menang Daesang Enam Kali Berturut-turut

Selasa, 28 November 2023 20:28 WIB
Ramalan Shio Hari Ini Rabu 29 November 2023 Lengkap, Anjing Menyelesaikan Tugasnya Lebih ...

Ramalan Shio Hari Ini Rabu 29 November 2023 Lengkap, Anjing Menyelesaikan Tugasnya Lebih ...

Selasa, 28 November 2023 20:12 WIB
Sebabkan Macet di Ringroad Selatan, Truk Kontainer Tabrak Pohon Hingga Tumbang

Sebabkan Macet di Ringroad Selatan, Truk Kontainer Tabrak Pohon Hingga Tumbang

Selasa, 28 November 2023 20:04 WIB
Konser Yoasobi di Jakarta, Tiket Tak Sampai Rp 2 Juta

Konser Yoasobi di Jakarta, Tiket Tak Sampai Rp 2 Juta

Selasa, 28 November 2023 19:51 WIB
Rundown Hari Pertama Konser JakCloth di Lampung, Ada Line Up Baru

Rundown Hari Pertama Konser JakCloth di Lampung, Ada Line Up Baru

Selasa, 28 November 2023 19:34 WIB
Ramalan Shio Hari Ini 29 November 2023 Penting, Kuda Akan Menghabiskan Waktu Menyenangkan ...

Ramalan Shio Hari Ini 29 November 2023 Penting, Kuda Akan Menghabiskan Waktu Menyenangkan ...

Selasa, 28 November 2023 19:05 WIB
Viral Video Pemuda Semarang Terjebak Banjir Sungai, Begini Kronologi dan Kondisinya Sekarang

Viral Video Pemuda Semarang Terjebak Banjir Sungai, Begini Kronologi dan Kondisinya Sekarang

Selasa, 28 November 2023 18:44 WIB
Momen Haru Anies Baswedan Sebelum Berangkat Hari Pertama Kampanye Pemilu 2024

Momen Haru Anies Baswedan Sebelum Berangkat Hari Pertama Kampanye Pemilu 2024

Selasa, 28 November 2023 18:40 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 29 November 2023, Berlangsung Hingga Sore

Jadwal Pemadaman Listrik Pasuruan 29 November 2023, Berlangsung Hingga Sore

Selasa, 28 November 2023 18:24 WIB