Berita , Jabodetabek

Viral Video Oknum TNI Aniaya Petugas Ambulans di Rawamangun, Berawal Nyalip Sembarangan

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Viral Video Oknum TNI Aniaya Petugas Ambulans di Rawamangun, Berawal Nyalip Sembarangan
Terduga oknum TNI aniaya petugas ambulans di Jakpus. (Ilustrasi: Pexels/NEOSiAM 2021)

HARIANE – Viral video oknum TNI aniaya petugas ambulans di jalan sekitar Rawamangun, Jakarta Timur.

Insiden petugas ambulans dianiaya TNI tersebut terjadi pada Senin, 20 November 2023 sekitar pukul 13.15 WIB.

Tak hanya dianiaya, petugas ambulans tersebut juga mengaku diintimidasi oleh oknum TNI beserta beberapa temannya yang datang ke lokasi.

Kronologi Oknum TNI Intimidasi Petugas Ambulans di Jakarta

Berdasarkan unggahan akun Instagram @dashcamindonesia, insiden oknum TNI aniaya petugas ambulans bermula ketika kendaraan roda empat tersebut melaju di jalur cepat.

Tiba-tiba oknum TNI yang mengendarai motor dan berboncengan dengan seorang wanita yang sedang menggendong bayi masuk ke jalur cepat dengan cara memotong laju ambulans dari sisi kiri.

Viral Video Oknum TNI Aniaya Petugas Ambulans di Rawamangun, Berawal Nyalip Sembarangan
Bukti dashcam saat oknum TNI menyalip ambulans dari sisi kiri. (Foto: Instagram/dashcamindonesia)

Akibatnya, mobil ambulans mengerem mendadak dan membunyikan klakson. Hal tersebut diduga membuat oknum TNI tak terima sehingga memepet mobil ambulans tersebut.

Petugas ambulans pun membuka kaca dan oknum TNI tersebut memberi kode agar menyelesaikan masalah tersebut di depan.

“Iya kita ke kantor polisi di depan,” jawan petugas ambulans tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Periode Kedua, Berikut Profil Bupati Bantul Terpilih Abdul Halim Muslih Kekayaan, Pendidikan, hingga ...

Periode Kedua, Berikut Profil Bupati Bantul Terpilih Abdul Halim Muslih Kekayaan, Pendidikan, hingga ...

Jumat, 07 Februari 2025 13:23 WIB
Waspada! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 7 Februari 2025 Semakin Melambung Tinggi

Waspada! Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 7 Februari 2025 Semakin Melambung Tinggi

Jumat, 07 Februari 2025 10:31 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 7 Februari 2025 Turun! Cek Sebelum Investasi

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 7 Februari 2025 Turun! Cek Sebelum Investasi

Jumat, 07 Februari 2025 10:31 WIB
Dorong Sektor Perumahan, Pemerintah Bebaskan PPN dan Permudah FLPP di 2025

Dorong Sektor Perumahan, Pemerintah Bebaskan PPN dan Permudah FLPP di 2025

Kamis, 06 Februari 2025 23:53 WIB
Prakiraan Cuaca Jumat 7 Februari 2025, Wilayah ini Berpotensi Hujan Lebat Disertai Angin ...

Prakiraan Cuaca Jumat 7 Februari 2025, Wilayah ini Berpotensi Hujan Lebat Disertai Angin ...

Kamis, 06 Februari 2025 20:17 WIB
Pramono Anung, Gubernur Terpilih DKI Jakarta Menurut LHKPN

Pramono Anung, Gubernur Terpilih DKI Jakarta Menurut LHKPN

Kamis, 06 Februari 2025 19:22 WIB
Tahun 2030, Produksi Mobil Dalam Negeri Ditargetkan Capai 2,5 Juta Unit per Tahun

Tahun 2030, Produksi Mobil Dalam Negeri Ditargetkan Capai 2,5 Juta Unit per Tahun

Kamis, 06 Februari 2025 19:00 WIB
Seekor Sapi Masuk Ke Sumur, Proses Evakuasi Berlangsung 5 Jam

Seekor Sapi Masuk Ke Sumur, Proses Evakuasi Berlangsung 5 Jam

Kamis, 06 Februari 2025 16:54 WIB
Pemerintah akan Terapkan Kurikulum Berbasis Riset dan Vokasi di Perguruan Tinggi

Pemerintah akan Terapkan Kurikulum Berbasis Riset dan Vokasi di Perguruan Tinggi

Kamis, 06 Februari 2025 16:09 WIB
Berikan Wadah untuk Pembelajaran Positif, Klub Kuda Kencana Srigading Bantul Gelar Turnamen Catur ...

Berikan Wadah untuk Pembelajaran Positif, Klub Kuda Kencana Srigading Bantul Gelar Turnamen Catur ...

Kamis, 06 Februari 2025 15:33 WIB