Berita , D.I Yogyakarta

Jadwal Pemadaman Listrik Jogja 23 April 2024, Berdurasi 3 Jam

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
jadwal pemadaman listrik Jogja
Jadwal pemadaman listrik Jogja 23 April 2024 melanda 3 ULP. (Ilustrasi: Freepik/jcomp)

HARIANE - Telah diumumkan jadwal pemadaman listrik Jogja tanggal 23 April 2024 yang akan mengganggu aktivitas masyarakat dalam hal kelistrikan.

Dikarenakan terdapat kegiatan pemeliharaan jaringan, dan emeliharaan preventif maka pemutusan arus listrik terpaksa dilakukan di sebagian wilayah Jogja.

Pekerjaan tersebut dilakukan untuk meningkatkan keandalan dan menghindari gangguan padam jaringan listrik secara tiba-tiba.

Pemadaman listrik ini akan berlangsung selama kurang lebih tiga jam dari pagi hingga siang. Oleh karena itu, bagi masyarakat yang terkena imbas harap melakukan antisipasi sebelumnya.

Lokasi Pemadaman Listrik Jogja 23 April 2024

Sebagaimana yang telah diinformasikan di atas terkait adanya pemeliharaan jaringan dan pergantian tiang, humas PLN Jogja telah menyampaikan jadwal pemadaman listrik Jogja.

Pemadaman tersebut berlaku hanya satu hari, yaitu pada hari Selasa, 22 April 2024 yang akan melanda ULP Wonosari, Sleman, Wates dan Bantul serta wilayah di dalamnya.

Selain mengenai info pemadaman listrik, terdapat himbauan dari pihak PLN soal kelistrikan di bawah ini:

1. Jangan mendirikan bangunan, tiang antena atau baliho dekat dengan jaringan listrik (jarak aman 3 meter dari jaringan listrik).

2.  Jangan bermain layang-layang di bawah atau dekat dengan jaringan listrik.

3. Jangan menebang pohon sembarangan yang berdekatan dengan jaringan listrik tanpa berkonsultasi dengan petugas.

4. Jangan melemparkan benda ke jaringan listrik.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Terlalu Mendominasi, Laga RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13 Dimenangkan Tim Robot

Sabtu, 04 Mei 2024 22:55 WIB
Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Hasil Pertandingan RRQ Hoshi vs BTR MPL ID S13, Poin Perdana Berhasil Diraih ...

Sabtu, 04 Mei 2024 22:49 WIB
Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Gunungkidul Beach Run: Menjelajahi Keindahan Alam dan Pantai Melalui Olahraga

Sabtu, 04 Mei 2024 22:31 WIB
Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Dikenal Ekstrem, Tanjakan Clongop Gunungkidul Bakal Dinormalisasi

Sabtu, 04 Mei 2024 22:01 WIB
Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Jadwal SIM Keliling Bantul Mei 2024, Tersedia 4 Layanan SIM dari Polres Bantul

Sabtu, 04 Mei 2024 21:48 WIB
Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Cek Jadwal KRL Jogja 5-6 Mei 2024, Berangkat Pukul 05.30 dari Stasiun Yogyakarta

Sabtu, 04 Mei 2024 21:29 WIB
Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Usut Kasus Dugaan Penganiayaan Mahasiswa STIP Jakarta, Polisi Lakukan Gelar Perkara

Sabtu, 04 Mei 2024 21:22 WIB
Review Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Kemenangan Penting Tim Macan ...

Review Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Kemenangan Penting Tim Macan ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:53 WIB
Samakan Kedudukan, Laga EVOS Glory vs AE MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Samakan Kedudukan, Laga EVOS Glory vs AE MPL ID S13 Berlanjut ke Game ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:45 WIB
Hasil Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Game Pertama Berhasil Dicuri ...

Hasil Pertandingan EVOS Glory vs AE MPL ID S13, Game Pertama Berhasil Dicuri ...

Sabtu, 04 Mei 2024 20:40 WIB