Gaya Hidup , Idul Fitri 1444H

Puasa Syawal Beriringan Setelah Hari Raya Idul Fitri atau Dipisah, Mana yang Lebih Utama

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri
Ilustrasi muslimah yang menjalankan puasa syawal beriringan setelah hari raya idul fitri. (Foto: Pexels/Thirdman)

HARIANE - Puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri merupakan puasa sunnah yang dianjurkan oleh Nabi Muhammad SAW.

Pasalnya, puasa Syawal ini ibarat penyempurna setelah satu bulan penuh menjalani puasa Ramadhan.

Dikatakan, bahwa dengan melakukan puasa Syawal setelah bulan Ramadhan, diibaratkan telah menjalani puasa setahun penuh.

Lantas, yang jadi pertanyaan adalah, apakah harus melakukan puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri langsung atau bisa dipisah?

Puasa Syawal Beriringan Setelah Hari Raya Idul Fitri Lebih Diutamakan

Puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri
Ilustrasi keluarga muslim yang menyiapkan makanan berbuka untuk puasa syawal beriringan setelah hari raya idul fitri. (Foto: Pexels/Monstera)

Salah satu puasa sunnah yang dianjurkan adalah puasa enam hari di bulan Syawal. Seperti yang diketahui, bulan syawal jatuh setelah Ramadhan. Dimana tanggal 1 Syawal umumnya dikenal sebagai Hari Raya Idul Fitri.

Puasa Syawal ini umumnya dilakukan setelah Hari Raya Idul Fitri tersebut, yakni pada tanggal 2 hingga 7 Syawal. 

Dilansir dari laman NU Online, menjelaskan bahwa puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri lebih diutamakan.

Sesuai dengan Hadits Imam Bukhari, yang dikutip oleh Syekh Muhammad Nawawi Al-Bantani pada Kitab Nihayatuz Zain, seperti di bawah ini:

Puasa Syawal beriringan setelah Hari Raya Idul Fitri

Artinya: “Keempat adalah (puasa sunah enam hari di bulan Syawal) berdasarkan hadits, ‘Siapa yang berpuasa Ramadhan, lalu mengiringinya dengan enam hari puasa di bulan Syawal, ia seakan puasa setahun penuh.’ Hadits lain mengatakan, puasa sebulan Ramadhan setara dengan puasa sepuluh bulan, sedangkan puasa enam hari di bulan Syawal setara dengan puasa dua bulan. Semua itu seakan setara dengan puasa (wajib) setahun penuh’. Keutamaan sunah puasa Syawal sudah diraih dengan memuasakannya secara terpisah dari hari Idul Fitri. Hanya saja memuasakannya secara berturut-turut lebih utama. Keutamaan sunah puasa Syawal luput seiring berakhirnya bulan Syawal. Tetapi dianjurkan mengqadhanya,” (Lihat Syekh Muhammad Nawawi Al-Bantani, Nihayatuz Zain, Al-Maarif, Bandung, Tanpa Tahun, Halaman 197).

Ads Banner

BERITA TERKINI

Kenalan Lewat Medsos, Seorang Remaja di Sleman Setubuhi Anak di Bawah Umur

Kenalan Lewat Medsos, Seorang Remaja di Sleman Setubuhi Anak di Bawah Umur

Kamis, 09 Mei 2024 17:10 WIB
Pelaku Penembakan Bocah di Embung Banjarharjo Sleman Diamankan Polisi

Pelaku Penembakan Bocah di Embung Banjarharjo Sleman Diamankan Polisi

Kamis, 09 Mei 2024 16:51 WIB
Duel Maut di Kranggan Temanggung Tewaskan 1 Pria, Begini Kronologi Selengkapnya

Duel Maut di Kranggan Temanggung Tewaskan 1 Pria, Begini Kronologi Selengkapnya

Kamis, 09 Mei 2024 16:10 WIB
Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Bisa Nonton ...

Link Live Streaming Indonesia Vs Guinea di Playoff Olimpiade Paris 2024, Bisa Nonton ...

Kamis, 09 Mei 2024 15:40 WIB
2 Pelaku Pembunuhan Kakek di Cilawu Garut Ditangkap, Motifnya Dendam Kesumat

2 Pelaku Pembunuhan Kakek di Cilawu Garut Ditangkap, Motifnya Dendam Kesumat

Kamis, 09 Mei 2024 14:44 WIB
Tewaskan Muridnya saat Latih Tanding, Seorang Guru Silat di Sleman Mendekam di Tahanan

Tewaskan Muridnya saat Latih Tanding, Seorang Guru Silat di Sleman Mendekam di Tahanan

Kamis, 09 Mei 2024 13:48 WIB
Pemkab Gunungkidul Wacanakan Pembangunan Ruang Terbuka Hijau di Daerah Perbatasan

Pemkab Gunungkidul Wacanakan Pembangunan Ruang Terbuka Hijau di Daerah Perbatasan

Kamis, 09 Mei 2024 12:40 WIB
Terima Sampah Dari Luar, Pemilik Lahan: Saya Tidak Tahu Kalau Dilarang

Terima Sampah Dari Luar, Pemilik Lahan: Saya Tidak Tahu Kalau Dilarang

Kamis, 09 Mei 2024 10:32 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 9 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 9 Mei 2024 Turun Tipis, Cek Disini

Kamis, 09 Mei 2024 10:29 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 9 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 9 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 09 Mei 2024 10:28 WIB