Berita

Apa Penyebab WhatsApp Down Hari Ini? Tidak Bisa Kirim Chat Personal, Group Hingga Buka WA Web

profile picture Syarifatun
Syarifatun
Apa Penyebab WhatsApp Down Hari Ini? Tidak Bisa Kirim Chat Personal, Group Hingga Buka WA Web
Apa Penyebab WhatsApp Down Hari Ini? Tidak Bisa Kirim Chat Personal, Group Hingga Buka WA Web
HARIANE-Apa penyebab WhatsApp down hari ini menjadi pertanyaan banyak orang, lantaran benar-benar belum bisa diakses kembali hingga saat ini.
Bahkan kini twitter ramai dengan pembahasan WhatsApp, berbagai tagar pun muncul. Lalu apa penyebab WhatsApp down hari ini yang dikabarkan menyeluruh di dunia.
Selain itu masyarakat banyak yang mengutarakan keluhan dan mempertanyakan apa penyebab WhatsApp down hari ini, lantaran masih dalam waktu jam kerja.

Apa penyebab WhatsApp down hari ini?

Apa penyebab WhatsApp down hari ini
Apa penyebab WhatsApp down hari ini, warganet keluhkan di twitter. (Ilustrasi: Pexels/Tracy Le Blanc)
Aplikasi pengirim pesan yakni WhatsApp down total hari ini Selasa, 25 Oktober 2022. Keluhan masyarakat mulai muncul di sosial media terutama twitter, lantaran pengguna tidak bisa mengirim pesan secara personal maupun lewat group.
BACA JUGA :
Whatsapp Down, Pengguna: Kenapa WA Centang 1? Gangguan Aneh Terulang Kembali
Tidak hanya itu, layanan voice, video call serta WhatsApp web juga tidak bisa diakses hingga saat ini. Hal itu jelas mengganggu serta menimbulkan dampak bagi pengguna aplikasi WhatsApp maupun melalui web.
Hingga kini pun akun twitter WhatsApp ramai dengan komentar warganet. Banyak dari mereka yang mengeluh bahkan ada yang protes dan meminta segera dipulihkan kembali.
 

Lalu apa penyebab WhatsApp down hari ini?

Apa penyebab WhatsApp Down hari ini
Layanan WhatsApp down total, warganet ramai pasang hastag di twitter. (Ilustrasi: Pexels/Tracy Le Blanc)
Hingga kini belum ada informasi terkait penyebab WhatsApp down hari ini. Bahkan belum ada keterangan resmi dari pihak WhatsApp serta menginformasikan penyebab dari gangguan saat ini.
Gangguan WhatsApp down mulai Selasa, 25 Oktober sekitar pukul 14.03 WIB. Mulai dari gangguan chatting yang tidak bisa dikirim secara personal maupun group serta masih tertera centang satu.
Kemudian beberapa menit berikutnya gangguan terjadi kembali pada layanan voice call dan video call. Bahkan hingga saat ini, pengiriman chat di WhatsApp tertera gambar jam rusak.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Pemerintah Kalurahan Didorong Lakukan Reformasi

Senin, 28 April 2025
Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Penampakan Kantor Notaris di Kasus Mafia Tanah Mbah Tupon, Tutup-Temuan Surat Permintaan Pengembalian ...

Senin, 28 April 2025
Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Warga Sedayu Korban Tenggelam di Sungai Progo Bantul Ditemukan Tak Bernyawa

Senin, 28 April 2025
Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Satresnarkoba Polresta Yogyakarta Tangkap 10 Tersangka Kasus Narkoba Selama Sebulan

Senin, 28 April 2025
Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Timbulkan Bau Tak Sedap, Warga Tolak Perluasan ITF Pasar Niten Bantul

Senin, 28 April 2025
Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Puluhan Pelajar Gunungkidul Daftarkan Diri Jadi Calon Siswa Sekolah Rakyat

Senin, 28 April 2025
Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Beda Pengakuan, Begini Kata Orang yang Sempat Akan Bantu Mbah Tupon Pisah Sertifikat ...

Senin, 28 April 2025
Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Ditinggal ke Luar Kota, Emas dan Uang Tunai Warga Gunungkidul Raib

Senin, 28 April 2025
Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Namanya Dicatut Kasus Tanah Milik Mbah Tupon, Begini Kata Eks DPRD Bantul

Senin, 28 April 2025
Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Cuaca Panas Terik di DIY, Ini Penjelasan BMKG

Senin, 28 April 2025