Berita , Gaya Hidup , Jatim , Wisata

Cara Naik Bus Macito, Bisa Keliling Kota Malang Sambil Melihat Pemandangan ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Cara Naik Bus Macito
Ini dia cara naik bus Macito, kendaraan yang bisa membuat penumpangnya melihat suasana Kota Malang. (Foto: YouTube/ HIRO GIE)

HARIANE - Berikut cara naik bus Macito (Malang City Tour) yakni bus gratis yang dapat digunakan wisatawan luar Malang maupun warga Kota Malang.

Perlu diketahui, cara daftar bus Macito Malang ini cukup mudah dan dapat dilakukan secara online melalui aplikasi di ponsel.

Beberapa langkah atau cara daftar bus Macito Malang ini akan dijelaskan secara rinci di bawah ini.

Bus Malang City Tour

Cara Naik Bus Macito
Ketahui informasi busnya sebelum tahu cara naik bus Macito.
(Foto: YouTube/ Doyan Healing)

Dihimpun dari akun Instagram resmi Dinas Perhubungan Kota Malang, bus Macito merupakan kendaraan gratis yang boleh dinaiki wisatawan luar Malang maupun warga Malang.

Pada Mei 2023, diketahui jumlah bus ini yakni ada 5 unit. Dilansir dari laman resmi Kota Malang, 4 unitnya mempunyai tangga hidrolik guna memudahkan penyandang disabilitas.

Rute Bus Malang City Tour ini akan melewati tempat-tempat ikonik yang ada di Kota Malang.

Contohnya yaitu Balai Kota, Alun-alun Kota Malang, Jalan Ijen, Kayutangan Heritage, dan sebagainya.

Mulai Minggu, 4 Juni 2023, pool bus Macito pada Senin - Kamis ada di Stadion Gajayana, Jalan Tangkuban Perahu, Kelurahan Kauman, Kota Malang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Heboh Efek Samping Vaksin AstraZeneca, Begini Penjelasan Kementerian Kesehatan

Senin, 06 Mei 2024 22:31 WIB
Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Sampaikan Permintaan Maaf, Dosen UPN Jogja Akui Lecehkan Mahasiswi

Senin, 06 Mei 2024 22:06 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Jadwal Pemadaman Listrik Bekasi 7 Mei 2024, ULP Ini Harap Bersiap-siap

Senin, 06 Mei 2024 21:35 WIB
Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Jadwal SIM Keliling Gresik Mei 2024, Minggu Ini Tanggal 6-11

Senin, 06 Mei 2024 20:55 WIB
Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Demam Berdarah di Gunungkidul Tembus 600 Kasus, 2 Anak Meninggal Dunia

Senin, 06 Mei 2024 20:44 WIB
Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Hari Kelulusan, Polisi Pantau Konvoi Pelajar di Pantai Nglolang Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 19:26 WIB
Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Peringati HUT ke-108 Kabupaten Sleman, Dinas Pariwisata Akan Luncurkan Buku dan Perangko

Senin, 06 Mei 2024 19:22 WIB
Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Sampah dari Sleman Dibuang Ke Gunungkidul Ternyata untuk Reklamasi Tambang Ilegal

Senin, 06 Mei 2024 18:21 WIB
Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Pemkot Yogyakarta Hapuskan Denda dan Beri Pengurangan Pokok Tunggakan PBB Guna Meningkatkan PAD

Senin, 06 Mei 2024 18:09 WIB
Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Jadwal Keberangkatan Calon Jamaah Haji Gunungkidul

Senin, 06 Mei 2024 17:05 WIB