Berita

Jadwal SIM Keliling Padang April 2023, Berikut Persyaratan dan Biaya Perpanjangan yang Perlu Dipersiapkan

profile picture Irena Dyah Kristina
Irena Dyah Kristina
Jadwal SIM Keliling Padang April 2023
Jadwal SIM keliling Padang April 2023. (Foto: Tangkap Layar YouTube/Dikzee Channel)

HARIANE – Berikut informasi lengkap seputar jadwal SIM keliling Padang April 2023 beserta persyaratan dan biaya perpanjangan yang perlu dipersiapkan.   

Informasi ini penting untuk diketahui oleh masyarakat yang ingin mengajukan pengurusan perpanjangan SIM, khususnya bagi warga Padang, Sumatra Barat, dan sekitarnya.

Layanan perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) dari lembaga kepolisian setempat hanya diperuntukkan bagi pengurusan SIM A dan C yang masih dalam masa berlaku. 

Sedangkan untuk SIM yang telah kadaluwarsa dan tidak berlaku wajib mengajukan penerbitan ulang kartu baru.

Jadwal SIM Keliling Padang April 2023 

Pelayanan SIM keliling umumnya menggunakan Ranmor Bus hasil modifikasi yang dikendarai oleh petugas dari pihak Polri, seperti dikutip dari laman resmi SIPPN Menpan.

Penempatan Ranmor Bus yang bertugas di luar lingkungan kantor Kepolisian dapat berpindah-pindah menyesuaikan kebutuhan masyarakat sekitar.

Dikutip dari akun Instagram resmi Satlantas Polresta Padang, layanan SIM keliling aktif kembali dan beroperasi setiap hari senin sampai dengan sabtu mulai pukul 08.30-14.30 WIB.

Adapun jadwal SIM keliling Padang April 2023 yang tersebar di sejumlah lokasi yaitu, sebagai berikut.

1. Hari senin sampai rabu di Simpang Ganting

2. Hari kamis sampai jum’at di Klinik Annisa Tabing 
3. Hari sabtu di Simpang Ganting

Persyaratan dan Biaya Perpanjangan yang Perlu Dipersiapkan

Ads Banner

BERITA TERKINI

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025
Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Menyisiri Pantai Kayu Arum, Hidden Gem di Gunungkidul yang Cocok untuk Melepas Penat

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 April 2025 Stabil, Berikut Info Lengkapnya

Minggu, 27 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Minggu, 27 April 2025
Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Sabtu, 26 April 2025