Berita , Olahraga

Kepa Tolak Tawaran Bayern Munchen, Apakah Tanda Bakal Gabung Real Madrid?

profile picture Edmundus Roke Wea
Edmundus Roke Wea
Kepa Tolak Tawaran Bayern Munchen, Apakah Tanda Bakal Gabung Real Madrid?
Kepa tolak tawaran Bayern Munchen dan diduga makin merapat ke Real Madrid. (Foto: Instagram/kepaarrizabalaga)

HARIANE- Setelah Kepa tolak tawaran Bayern Munchen, muncul dugaan penjaga gawang Chelsea tersebut bakal gabung Real Madrid gantikan Courtois yang cedera.

Los Blancos dikabarkan sedang mencari penjaga gawang baru menyusul kabar bahwa Thibaut Courtois mengalami cedera ligamen lutut dalam latihan.

Kepa menjadi salah satu penjaga gawang yang diminati Madrid setelah Carlo Ancelotti menolak manajemen Madrid untuk datangkan De Gea.

Kepa Tolak Tawaran Bayern Munchen, Real Madrid Cari Alternatif De Gea

Kepa Tolak Tawaran Bayern Munchen, Apakah Tanda Bakal Gabung Real Madrid?
Kepa Arrizabalaga, diminati Madrid dan Munchen. (Foto: Instagram/kepaarrizabalaga)

Diwartakan dari DailyMail, pemain Chelsea Kepa Arrizabalaga, dilaporkan berada di ambang bergabung dengan Real Madrid karena ia hampir menolak tawaran dari Bayern Munich.

Real Madrid kehilangan Courtois setelah mengalami cedera ACL pada sebuah sesi latihan.

Pemain asal Belgia tersebut diperkirakan akan absen sepanjang musim 2023-24 karena Carlo Ancelotti berupaya mendatangkan pengganti di musim panas ini.

Sejatinya manajemen Real Madrid sudah mengincar De Gea yang sedang tidak memiliki klub untuk gantikan Courtois, namun dikabarkan Carlo Ancelotti menentang rencana Madrid.

Laporan  Metro.co.uk menyatakan bahwa De Gea telah dipertimbangkan oleh manajemen Madrid, namun Ancelotti tidak yakin dengan penjaga gawang mantan United tersebut.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB