Gaya Hidup

Kim Jung Hyun Comeback Drama Kokdu Season of Deity Pasca Skandal, Perubahan Sikapnya Jadi Sorotan

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
Kim Jung Hyun Comeback Drama Kokdu Season of Deity Pasca Skandal, Perubahan Sikapnya Jadi Sorotan
Press conference Kim Jung Hyun comeback drama Kokdu Season of Deity disorot netizen karena hal ini. (Foto: Instagram/mbcdrama_now)
Aktor kelahiran 1990 ini juga mengungkapkan bahwa kembalinya ke MBC setelah lima tahun merupakan hal yang sangat disyukuri. Mengingat sikapnya yang tidak pantas saat itu, Jung Hyun mengaku telah banyak merenungkan diri.
Walaupun begitu, ia juga tidak berhenti khawatir karena takut kembali menjadi beban lawan mainnya. Hal itu membuatnya semakin semangat untuk bekerja keras dalam proyek ini. 
Kokdu: Season of Deity sendiri dibintangi oleh Kim Jung Hyun, Im Soo Hyang, Dasom, Kim In Kwon, Ahn Woo Yeon dan masih banyak lagi.
BACA JUGA : Ramalan Shio Minggu 29 Januari 2023 Lengkap untuk Tikus, Kerbau, Macan, Kelinci, Naga, dan Ular
Drama fiksi ini menceritakan kisah dewa kematian yang dikirim ke bumi setiap 99 tahun sekali untuk menghukum manusia atas tindakan buruk mereka.
Selama turun ke bumi, dewa kematian kemudian bertemu dengan seorang dokter yang mempunyai kekuatan aneh bernama Han Kye jeol.
Kim Jung Hyun comeback drama Kokdu Season of Deity telah memulai penayangan perdananya pada Jumat, 7 Januari 2023.****
Ads Banner

BERITA TERKINI

Ratusan Penumpang Program Mudik Gratis Arus Balik Kemenhub Diberangkatkan dari Terminal Giwangan

Ratusan Penumpang Program Mudik Gratis Arus Balik Kemenhub Diberangkatkan dari Terminal Giwangan

Sabtu, 05 April 2025
Arus Balik Lebaran, Daop 6 Yogyakarta Berangkatkan 30.197 Penumpang dari Stasiun di Jogja

Arus Balik Lebaran, Daop 6 Yogyakarta Berangkatkan 30.197 Penumpang dari Stasiun di Jogja

Sabtu, 05 April 2025
Pastikan Kenyamanan Penumpang, Terminal Dhaksinarga Wonosari Sediakan Kasur dan Ruang Ber-AC

Pastikan Kenyamanan Penumpang, Terminal Dhaksinarga Wonosari Sediakan Kasur dan Ruang Ber-AC

Sabtu, 05 April 2025
Gawat! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 April 2025 Terjun Bebas

Gawat! Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 5 April 2025 Terjun Bebas

Sabtu, 05 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 5 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Sabtu, 05 April 2025
Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Kecelakaan di Jogja, Lansia Tewas Usai Tabrak Truk Parkir

Sabtu, 05 April 2025
Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Pemancing Asal Semarang Jatuh dari Tebing di Pantai Gunungkidul

Sabtu, 05 April 2025
Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Kebijakan Tarif Trump Buat Wall Street Terpeleset! Apple & Nvidia Jadi Korban

Jumat, 04 April 2025
7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

7 Program Unggulan Bupati Endah Baru Terealisasi Tahun Depan, Apa Saja?

Jumat, 04 April 2025
Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Puluhan Ribu Wisatawan Masuk ke Gunungkidul, Berikut Obyek yang Ramai Dikunjungi

Jumat, 04 April 2025