Berita , Gaya Hidup

Rundown Konser Ekspectanica di Bekasi 21 Oktober 2023, Ditutup oleh Penampilan Rizky Pebian

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
rundown konser Ekspectanica di Bekasi
Rundown konser Ekspectanica di Bekasi akan dibuka oleh penampilannya Adithia Sofyan dan ditutup dengan penampilan Rizky Pebian. (Foto: Instagram/ekspectanica_)

HARIANE - Telah diumumkan info mengenai rundown konser Ekspectanica di Bekasi, dimana acara akan dimulai dari siang hari hingga malam memeriahkan malam minggu.

Konser Expectanica "Healing de Java" adalah konser atau festival musik yang diselenggarakan oleh Bozz Event yang mengunjungi lima kota di daerah Pulau Jawa hingga menampilkan 17 artis paling top saat ini.

Kota Bekasi merupakan kota kelima dan kota terakhir dari konser Expectanica 2023 yang akan dimeriahkan olah beberapa artis di antaranya Rizky Febian dan Fiersa Besari. 

Open gate akan dibuka mulai pukul 14.00 WIB dengan dibuka oleh penampilan Adithia Sofyan, simak rundown selengkapnya di bawah ini.

Rundown Konser Ekspectanica di Bekasi

Melalui akun Instagram resminya, diinformasikan rundown Konser Ekspectanica di Bekasi dari awal acara hingga akhir.

Diketahui sebelumnya bahwa konser musik satu ini akan digelar pada tanggal 21 Oktober 2023 di Transera Waterpark di Bekasi.

Bintang tamu yang sudah dikonfirmasi akan mengisi panggung Ekspectanica 2023 di Bekasi yaitu Mahalini, Rizky Febian, Fiersa Bersari, Nadin Amizah, Sal Priadi, Adhitia Sofyah dan Diskonpantera.

Tak hanya pertunjukkan musik, tentunya sejumlah stand kuliner akan dihadirkan dalam konser musik satu ini untuk menemani para penonton berbelanja kulineran dan produk lainnya.

Berikut rundown dari konser Ekspectanica:

1. Pukul 14.00 WIB = Open gate.

2. Pukul 14.30 WIB = Penampilan Adithia Sofyah.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB
Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Disambut Gibran, Prabowo Tiba di Indonesia Usai Kunjungi 6 Negara

Minggu, 24 November 2024 15:52 WIB
Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Menteri Agama : Akan Ada Perubahan dalam Pelaksanaan Haji 2025

Minggu, 24 November 2024 13:44 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:56 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 24 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Minggu, 24 November 2024 09:38 WIB