Berita , Jabar , Headline

Tanggapi Aksi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur, Ridwan Kamil Singgung Sila ke 2 Pancasila

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Tanggapi Aksi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur, Ridwan Kamil Singgung Sila ke 2 Pancasila
Tanggapi Aksi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur, Ridwan Kamil Singgung Sila ke 2 Pancasila
HARIANE – Sabtu, 26 Oktober 2022 sempat beredar sebuah video aksi copot spanduk bantuan dari Gereja di Cianjur di media sosial.
Aksi copot spanduk bantuan dari Gereja di Cianjur diduga dilakukan oleh oknum pengungsi yang kebetulan berada di lokasi tersebut.
Aksi copot spanduk bantuan dari Gereja di Cianjur tersebut viral dan menjadi perbincangan hangat di berbagai media sosial.
Viralnya video tersebut rupanya menarik perhatian Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil. Hingga pada Minggu, 27 November 2022 Ridwan Kamil memberi tanggapannya terkait video tersebut.
BACA JUGA :
Oknum Pengungsi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur, Netizen: Kurang Bersyukur!

Ridwan Kamil Tanggapi Video Aksi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur

Oknum Pengungsi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur
Oknum Pengungsi Copot Spanduk Bantuan dari Gereja di Cianjur. (Foto: Instagram/Ndorobei Official)
Ridwan Kamil memberikan tanggapan terkait viralnya video aksi copot spanduk bantuan dari Gereja di Cianjur melalui sebuah utas di Twitter resmi miliknya.
Melalui akun Twitter resminya, Gubernur Jwa Barat tersebut sangat menyesalkan tindakan yang dilakukan sejumlah oknum tersebut.
Sangat disesalkan dan tidak boleh terulang lagi pencabutan label identitas pemberi bantuan tenda oleh oknum warga setempat di tenda pengungsian di Cianjur,” cuit Ridwan Kamil.
Ridwan Kamil lantas menjabarkan enam poin penting mengapa tindakan tersebut sebaiknya tidak lagi dilakukan, mengingat saat ini Cianjur masih dalam suasana berkabung karena bencana.
1. Bencana ini datang tidak pilih-pilih & mendampaki semua orang, semua pihak dan semua golongan di Cianjur tercinta,” tulis Ridwan Kamil.
Gubernur Jawa barat tersebut juga mengingatkan pemberi bantuan bisa berasal dari siapa saja tanpa terkecuali.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025
Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Tertunduk Lesu, Begini Pengakuan Pelaku Pelecehan di Stasiun Tanah Abang

Kamis, 17 April 2025
Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Sebulan Buron, Pelaku Penyerangan di Pom Jalan Parangtritis Berhasil Ditangkap

Kamis, 17 April 2025
Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Pria Asal Palembang Ditemukan Meninggal Dunia di Perairan Pantai Gunungkidul

Kamis, 17 April 2025