Berita

Viral! Seorang Wanita Menjadi Korban Revenge Porn oleh Mantannya, Diduga Pelaku Kesal Ditolak untuk Balikann

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Seorang wanita menjadi korban revenge porn
Seorang wanita menjadi korban revenge porn oleh mantan kekasihnya. (Foto: Instagram/wargajakarta.id

HARIANE - Seorang wanita menjadi korban revenge porn yang dilakukan oleh mantan kekasihnya.

Revenge porn merupakan sebuah kejahatan berupa penyebaran konten pornografi tanpa persetujuan yang bersangkutan yang bisa merusak reputasi seseorang secara digital.

Penyebaran foto atau video tersebut umumnya disertai dengan ancaman. Tujuan utama dari kejahatan ini adalah mempermalukan, melecehkan, mengintimidasi hingga menyuap korban.

Berikut kronologi terkait kasus revenge porn yang dialami oleh seorang wanita yang tidak diketahui identitasnya.

Seorang Wanita Menjadi Korban Revenge Porn

Seorang wanita menjadi korban revenge porn
Pelaku menyebarkan video ke orang tua korban. (Foto: Instagram/wargajakarta.id)

Dilansir dari akun Instagram @wargajakarta.id yang menunjukkan bahwa terdapat seorang wanita menjadi korban revenge porn yang viral di Twitter.

Berawal dari seseorang yang becerita di media sosial Twitter pada tanggal 24 Juni 2023 mengenai temannya yang menjadi korban revenge porn dan ingin memviralkan kasus tersebut.

Korban revenge porn tersebut merupakan seorang wanita yang video asusilanya disebarkan oleh sang mantan kekasih.

Pelaku sebelumnya memang masih sering mengganggu korban, padahal hubungan mereka sudah kandas.

Dari pihak korban juga sudah membicarakan hal tersebutsecara baik-baik dengan pelaku sehingga pelaku berjanji tidak akan mengganggu korban lagi.

Namun keesokan harinya pelaku justru semakin menajdi-jadi, dimana akhirnya ia menyebarkan video asusila yang dilakukan bersama korban pada saat mereka masih menjalin hubungan.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Takbir Keliling di Jogja Tidak Dilarang, Asalkan…

Rabu, 26 Maret 2025
Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Jaga Kondusivitas Selama Angkutan Mudik, Sejumlah Driver Bus Jalani Tes Urin di Terminal ...

Rabu, 26 Maret 2025
Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Volume Sampah Selama Lebaran Diperkirakan Meningkat, Ini Langkah Antisipasi DLH Gunungkidul

Rabu, 26 Maret 2025
Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Stok dan Harga BBM di Kulon Progo Aman hingga Idul Fitri 2025

Rabu, 26 Maret 2025
Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Tinjau Jalan Rusak, Bupati Sleman Targetkan Lebaran Sudah Diperbaiki

Selasa, 25 Maret 2025
Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Niat Benahi Pipa Air, Pria di Kasihan Bantul Terjepit Tembok Hingga Dievakuasi Damkar

Selasa, 25 Maret 2025
Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Penuhi Kebutuhan Masyarakat, PDAM Tirtamarta Luncurkan ‘AirJogja’ dengan PH 7+

Selasa, 25 Maret 2025
Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Razia Miras di Jogja, Polisi Sita 914 Botol Miras Selama Sepekan

Selasa, 25 Maret 2025
Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Prevelensi Stunting di Sleman Lebih Rendah dari Nasional, Pemerintah Terus Genjot Penurunan

Selasa, 25 Maret 2025
Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Sopir Mengantuk, Mobil Avanza Tabrak Trotoar dan Terbalik di Jalan Ngawen Gunungkidul

Selasa, 25 Maret 2025