Berita , Gaya Hidup

5 Rekomendasi Webtoon 2022, Buat Akhir Pekan Menjadi Lebih Berwarna!

profile picture Fadila Nur
Fadila Nur
5 Rekomendasi Webtoon 2022, Buat Akhir Pekan Menjadi Lebih Berwarna!
5 Rekomendasi Webtoon 2022, Buat Akhir Pekan Menjadi Lebih Berwarna!
Dengan prestasi tersebut, webtoon bergenre romantis ini berhasil menduduki posisi pertama webtoon teratas di aplikasi Webtoon.

2. The Girl's Trial

Rekomendasi Webtoon 2022
The Girl's Trial, Rekomendasi Webtoon 2022 Bergenre Horror. (Foto: Webtoon)
Webtoon bergenre horror ini menceritakan kisah seorang siswi cupu bernama Gaeul yang terlibat dalam lingkaran misteri yang melibatkan beberapa siswa terkenal di kelasnya.
Sebelumnya, Gaeul juga merasakan ada 3 kasta di kelasnya. Kasta teratas ditempati oleh orang terkenal serta berparas menarik. Sementara itu, Gaeul hanya menempati kasta ketiga karena dirinya sangat cupu dan jelek.
Webtoon karya Rusena ini mulai diterbitkan pada tanggal 25 Oktober 2020 dan diupdate setiap hari Senin. Episode perdananya mendapatkan like sebanyak 69.941 kali.
Saat ini, The Girl's Trial berhasil berada di peringkat dua teratas dalam kategori webtoon bergenre horror.

3. WEEE!!!

Rekomendasi Webtoon 2022
WEEE!!!!, Rekomendasi Webtoon 2022 Karya Anak Bangsa yang Menarik Untuk Dibaca. (Foto: Webtoon)
Webtoon WEEE!!! merupakan webtoon karangan anak bangsa yang tidak kalah bagus dari webtoon karangan luar negeri.
Webtoon bergenre slice of life ini bercerita tentang keseharian Amu dan kawan-kawan yang asyik untuk disimak.
Di balik keceriaan tokoh di webtoon ini, tersimpan kisah menyedihkan setiap tokoh yang mampu membuat pembaca terharu.
Webtoon karangan Amoeba UwU mulai diterbitkan pad tanggal 27 Juli 2021 dan diupdate setiap hari Selasa dan Sabtu.
Pada episode perdananya, WEEE!!! mampu mendapatkan like sebanyak 149.016 dan di-rate 9,90 oleh pembaca.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 8 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 8 Mei 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 08 Mei 2024 09:51 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 8 Mei 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 8 Mei 2024 Naik atau Turun? Berikut ...

Rabu, 08 Mei 2024 09:50 WIB
Ramalan Zodiak Kamis 9 Mei 2024 : Pisces Dapat Rejeki Nomplok, Aquarius Perlu ...

Ramalan Zodiak Kamis 9 Mei 2024 : Pisces Dapat Rejeki Nomplok, Aquarius Perlu ...

Rabu, 08 Mei 2024 09:39 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 8 Mei 2024, Wilayah Kedungwuni dan Batang Akan Terdampak

Jadwal Pemadaman Listrik Pekalongan 8 Mei 2024, Wilayah Kedungwuni dan Batang Akan Terdampak

Rabu, 08 Mei 2024 09:08 WIB
Beredar Pupuk Murah di Gunungkidul, Dinas Pertanian dan Pangan Curiga Produk Palsu

Beredar Pupuk Murah di Gunungkidul, Dinas Pertanian dan Pangan Curiga Produk Palsu

Rabu, 08 Mei 2024 09:02 WIB
Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 8 Mei 2024, Berlangsung 3 Jam

Jadwal Pemadaman Listrik Sukabumi 8 Mei 2024, Berlangsung 3 Jam

Rabu, 08 Mei 2024 08:57 WIB
Atasi Sampah, Sultan : Kabupaten/Kota Perlu Kesempatan Belajar Kelola Sampah

Atasi Sampah, Sultan : Kabupaten/Kota Perlu Kesempatan Belajar Kelola Sampah

Rabu, 08 Mei 2024 08:56 WIB
Ramalan Zodiak Kamis 9 Mei 2024 Lengkap: Kebahagiaan Besar untuk Virgo, Aries Perlu ...

Ramalan Zodiak Kamis 9 Mei 2024 Lengkap: Kebahagiaan Besar untuk Virgo, Aries Perlu ...

Rabu, 08 Mei 2024 08:12 WIB
Polisi Tetapkan 4 Tersangka Pembubaran Ibadah di Tangsel, Salah Satunya Ketua RT

Polisi Tetapkan 4 Tersangka Pembubaran Ibadah di Tangsel, Salah Satunya Ketua RT

Selasa, 07 Mei 2024 22:01 WIB
Imbas Penutupan TPA Piyungan, Pelaku Usaha Pengangkut Sampah Mengeluh Tak Bisa Beroperasi

Imbas Penutupan TPA Piyungan, Pelaku Usaha Pengangkut Sampah Mengeluh Tak Bisa Beroperasi

Selasa, 07 Mei 2024 21:47 WIB