Hobi

5 Tips Main Midlaner di Patch Terbaru Mobile Legends 2022, Lengkap dengan Pilihan Hero Meta Terbaik

profile picture Rizky Riawan Nursatria
Rizky Riawan Nursatria
5 Tips Main Midlaner di Patch Terbaru Mobile Legends 2022, Lengkap dengan Pilihan Hero Meta Terbaik
Tips main midlaner di Patch terbaru Mobile Legends. (Foto: Instagram/Mobile Legends)
Tips main midlaner di Patch terbaru Mobile Legends 2022 berikutnya adalah rotasi. Peran Midlaner dan Roamer di tengah sangat krusial dan penting bagi sebuah tim.
Rotasi adalah kunci keberhasilan sebuah pertandingan. Rotasi yang bagus dan efisien membuat para pemain akan mudah memenangkan pertandingan di dalam game, khususnya role Midlaner.
Midlaner selain fokus lane, Mid yang diisi pemain Mage dituntut menjadi salah satu role yang harus melakukan rotasi. Ketika Goldlaner dan Explaner mengalami kesulitan, tugas Midlaner untuk menjaga kestabilan tersebut.
Rotasi ke Gold lane jadi salah satu pilihan tepat ketika ingin mengangkat game. Gold lane jadi salah satu lane yang harus dijaga ketat hingga akhir pertandingan, selain Tower mid.
BACA JUGA : Update Terbaru Mobile Legends 2022, Fitur Buka Map dengan Mudah hingga Buff Hero
Hal itu dikarenakan para pemain Gold berisikan hero-hero late game untuk membantu menyerang balik musuh. Salah satu hero Midlane yang cepat berotasi adalah Selena. Namun, hero ini biasanya digunakan sebagai Roamer.

3. Pilih hero Mage sesuai kebutuhan tim

Pemilihan hero juga berpengaruh dalam tips main midlaner di Patch terbaru Mobile Legends 2022. Hero-hero mage memiliki tipikalnya masing-masing di dalam game.
Ketika musuh muncul dengan hero-hero Pick-off, pilihan hero mage dengan skill Escape Mechanism tinggi jadi pilihan teratas. Salah satu contohnya adalah Kagura, Pharsa, dan Luo-yi.
Tips main midlaner di Patch terbaru Mobile Legends
Tips main midlaner di Patch terbaru Mobile Legends. (Foto: Youtube/
Sedangkan, ketika teman satu tim memilih pool hero dengan metode War, Mage dengan kekuatan Crowd Control jadi pilihan terbaik. Beberapa Mage terbaik dengan Crowd Control saat ini adalah Xavier, Yve, Vale, dan Julian.
Julian jadi pengecualian khusus karena saat ini hero tersebut sangat Meta dan dapat menjadi pilihan terbaik ketika dilepas musuh. Julian merupakan tipe Fighter-Mage yang bisa mengisi posisi Exp, Jungle, hingga Mid.
BACA JUGA : 4 Rekomendasi Game Android Offline Terbaik 2022, Cocok Mengisi Waktu Ngabuburit
Ads Banner

BERITA TERKINI

Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sengit dan Berimbang, Laga ONIC vs Alter Ego MPL ID S13 Ditentukan Pada ...

Sabtu, 27 April 2024 22:55 WIB
Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Debut Celiboy di MPL ID S13, Pindah Role dari Jungler ke Midlaner

Sabtu, 27 April 2024 22:39 WIB
Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Kemenangan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Bawa Tim Banteng Biru ...

Sabtu, 27 April 2024 22:13 WIB
Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Tanah Longsor di Toraja Utara, 2 Korban Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 21:14 WIB
Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Update Kasus Polisi Manado Bunuh Diri di Mampang Jaksel : Jasad belum Diotopsi ...

Sabtu, 27 April 2024 21:11 WIB
Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Skor Imbang RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13 Masuki Game Penentuan

Sabtu, 27 April 2024 21:07 WIB
Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Hasil Pertandingan RBL vs Dewa United Esports MPL ID S13, Maniac dari Dee ...

Sabtu, 27 April 2024 20:26 WIB
Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Cocok untuk Bernostalgia, Festival Klangenan Bantul Digelar 30 April hingga 4 Mei 2024

Sabtu, 27 April 2024 19:09 WIB
Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Bencana Longsor di Padalarang KBB, Seorang Kakek Tertimbun dan Belum Ditemukan

Sabtu, 27 April 2024 18:04 WIB
Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Kekalahan EVOS Glory vs Geek Fam MPL ID S13 Membawa Mereka ke Dasar ...

Sabtu, 27 April 2024 17:45 WIB