Kesehatan

6 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Benarkah Bisa Kendalikan Berat Badan?

profile picture Deslina Intan
Deslina Intan
6 Manfaat Donor Darah Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui, Benarkah Bisa Kendalikan Berat Badan?
Manfaat donor darah bagi kesehatan yang jarang diketahui. (Ilustrasi: Freepik/prostooleh)
Biasanya sebelum mendonorkann darah, pendonor akan melalui beberapa tes seperti tes tekanan darah, suhu tubuh, dan detak jantung serta kadar zat besi.
Seseorang tidak akan diperbolehkan untuk mendonorkan darahnya apabila terdapat masalah dalam beberapa tes tersebut.

3. Mengurangi Kadar Zat Besi Bagi Penderita Hemokromatosis

Hemokromatosis adalah kondisi dimana seseorang memiliki terlalu banyak kadar zat besi di dalam tubuh.
Kelebihan zat besi dapat mempengaruhi fungsi organ.
Bagi penderita hemokromatosis, donor darah dapat menjadi opsi pengobatan sekaligus berkontribusi dalam masyarakat.

4. Menurunkan Tekanan Darah

manfaat donor darah
Salah satu manfaat donor darah untuk menurunkan tekanan darah. (Ilustrasi: Freepik/freepik)
Riset yang dilakukan pada pendonor menunjukkan bahwa banyak pendonor yang mengalami tekanan darah tinggi mengalami perkembangan dalam mengurangi tekanan darahnya.
Sebelum mendonorkan darahnya, pendonor akan melwati tes tekanan darah yang menjadi kesempatan baik untuk membantu mengontrol tekanan darah.
Semakin sering seseorang melakukan donor darah, orang tersebut dapat mengurangi resiko tekanan darah tinggi secara signifikan.

5. Manajemen Berat Badan

Walaupun tidak ada bukti ilmiah yangdapat membuktikan bahwa donor dapat mengurangi berat badan, ada klaim bahwa mendonorkan darah dapat membakar 650 kalori.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Polres Bantul Buka Layanan Pembuatan SIM D, Khusus Untuk Difabel

Jumat, 22 November 2024 12:54 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 22 November 2024 10:04 WIB
WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

WOW! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 22 November 2024 Naik Rp 22.000 ...

Jumat, 22 November 2024 09:33 WIB
Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jelang Hari Pencoblosan, Calon Bupati Gunungkidul Lari Sejauh 42 Kilometer

Jumat, 22 November 2024 09:05 WIB
Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Banyak Gen Z Terjerat Pinjol, Home Credit Literasikan Keuangan ke Mahasiswa UGM

Jumat, 22 November 2024 07:37 WIB
Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Melebihi Target, Prabowo Pulang dengan Komitmen Investasi Rp 294,52 Triliun dari Kunjungan Luar ...

Jumat, 22 November 2024 06:45 WIB
Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Lakalantas Simpang tiga Sogan, Tiga Orang Jadi Korban

Kamis, 21 November 2024 23:06 WIB
Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Dukungan bagi Pasangan Calon Agung-Ambar Makin Bertambah

Kamis, 21 November 2024 22:38 WIB
Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Paslon Marija-Yusron Gelar Kampanye di Pasar Bendungan

Kamis, 21 November 2024 21:44 WIB
Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Novida-Rini Dapatkan Dukungan dari Forum Silaturahmi Kyai Kampung

Kamis, 21 November 2024 21:34 WIB