Gaya Hidup , Artikel , Pilihan Editor

9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman
9 Barang Wajib Dibawa Saat Menonton Konser Musik Selain Tiket Masuk, Agar Konser Tetap Nyaman dan Aman
Durasi konser yang cukup lama dan antrian yang panjang pasti akan terjadi di konser mana pun.
Baterai ponsel yang penuh sangat penting bagi penonton yang suka memotret dan mengabadikan momen saat konser.
Oleh sebab itu, penting sekali untuk membawa powerbank untuk menghadapi keadaan darurat.
Ketika konser, tentunya tidak akan sempat charging handphone dan barang elektronik lainnya dengan cara konvensional yakni mencolokkannya ke kontak listrik.
Penting sekali untuk membawa powerbank sehingga dapat mengisi daya handphone kapan saja dan dimana saja.

3. Bawa Uang Tunai dan Isi Dompet Digital

Barang wajib dibawa saat menonton konser musik
Barang wajib dibawa saat menonton konser musik, uang tunai dan isi dompet digital. (Foto: freepik.com)
Sebelum konser dimulai pasti akan sering jajan untuk mengisi perut.
Selain membutuhkan uang tunai secukupnya, mengisi saldo uang di dompet digital juga penting.
Terkadang, penjual makanan di area lokasi konser hanya menerima pembayaran digital saja.
BACA JUGA : Kahitna Gelar Konser Perayaan 36 Tahun Berkarya dalam 1 Hari 2 Pertunjukan, Berikut Harga Tiket Konser Kahitna

4. Tumbler isi Air Minum

Barang wajib dibawa saat menonton konser musik
Barang wajib dibawa saat menonton konser musik, tumbler isi air minum. (Foto: freepik.com)
Ada beberapa promotor konser yang tidak memperbolehkan penonton untuk membawa makan dan minum dari luar venue.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Hindari Pemotor Menyeberang, Mobil Mewah Alami Kecelakaan di Kulon Progo

Jumat, 03 Mei 2024 22:45 WIB
Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Hadapi Masalah Ketenagakerjaan, Pemkab Kulon Progo Gelar Pelatihan

Jumat, 03 Mei 2024 22:08 WIB
Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Review BTR vs Dewa United MPL ID S13, Tim Pertama yang Lolos ke ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:43 WIB
Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Kakak Beradik Jadi Tersangka Pembunuhan Wanita dalam Koper, ini Peran Pelaku

Jumat, 03 Mei 2024 21:19 WIB
Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Hasil Pertandingan BTR vs Dewa United MPL ID S13, Sang Pemuncak Klasemen Curi ...

Jumat, 03 Mei 2024 21:15 WIB
Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Warna Cerah Batik Farras Diminati Anak Muda, Dipasarkan Sampai Mancanegara

Jumat, 03 Mei 2024 20:27 WIB
Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Sah, Hari Jadi Kabupaten Gunungkidul Berubah Menjadi 4 Oktober

Jumat, 03 Mei 2024 20:11 WIB
Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Kulon Progo Tuan Rumah Lomba MTQ, Ini Tiga Lokasi Penyelenggaraannya

Jumat, 03 Mei 2024 20:07 WIB
Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Sri Sultan Ajukan Pembentukan Dinas Baru, Bakal Urusi Hal Ini

Jumat, 03 Mei 2024 19:58 WIB
Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Aktivis Jogja Laporkan Pj Walikota Atas Penumpukan Baliho ILM Disejumlah Titik

Jumat, 03 Mei 2024 19:22 WIB