Olahraga

Arsenal Bisa Juara Liga Premier Inggris Musim 2022/23, Jika 2 Syarat ini Terpenuhi

profile picture M Nazilul Mutaqin
M Nazilul Mutaqin
Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2022/23
Ada 2 Syarat yang perlu terpenuhi agar Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2023. (Foto: Instagram/premierleague)

HARIANE - Peluang Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2022/23 kian memudar usai ditaklukkan Brighton & Hove Albion di kandang sendiri dengan skor 3-0 pada Minggu, 14 Mei 2023.

Dimana The Gunners, julukan Arsenal hanya mencatatkan dua kemenangan dari tujuh pertandingan terakhir mereka dan tiga kali hasil imbang.

Rentetan hasil buruk tersebut, membuat Manchester City berhasil unggul empat poin dari Arsenal dengan simpanan satu pertandingan tunda.

Liga Premier Inggris yang menyisakan dua pekan tersisa, membuat peluang Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2022/23 makin tipis. Namun, tidak menutup kemungkinan, The Gunners berhasil finish di urutan pertama di akhir musim.

2 Syarat Arsenal Bisa Juara Liga Premier Inggris Musim 2022/23

Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2022/23
Peluang Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris musim 2022/23 kian memudar usai takluk 3-0 lawan Brighton & Hove Albion di kandang sendiri pada Minggu, 14 Mei 2023. (Foto: Instagram/arsenal)

Kekalahan lawan Brighton & Hove Albion di pekan ke-36 Liga Premier Inggris tentunya membuat luka yang mendalam untuk skuad Arsenal.

Dimana tim yang bermarkas di Emirates Stadium tersebut harus menelan pil pahit, saat membutuhkan poin untuk tetap di jalur perburuan gelar juara Liga Premier Inggris lawan Manchester City.

Setelah puncak klasemen direbut Manchester City di pekan ke-34, dengan hanya terpaut selisih satu poin saja.

Kini selisih poin keduanya semakin melebar di pekan ke-36. Dimana City unggul empat poin dan menyisakan satu pertandingan lebih banyak.

Tentunya, hal tersebut membuat peluang Arsenal bisa juara Liga Premier Inggris kian memudar.

Namun, peluang tersebut tidak sepenuhnya pudar. Dimana, masih ada harapan untuk Arsenal juara, jika dua syarat ini terpenuhi.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025