Berita

Brutal! 14 Orang Jadi Korban Penusukan di Korea Selatan, Pelaku Diduga Idap Masalah Mental

profile picture Meilisa Jibrani
Meilisa Jibrani
penusukan di Korea Selatan
Kondisi korban penusukan di Korea Selatan pada Kamis, 3 Agustus 2023. (Foto: Twitter/@@ppudu06_)

HARIANE - Setidaknya terdapat 14 orang mengalami luka berat akibat menjadi korban penusukan di Korea Selatan pada Kamis, 3 Agustus 2023. 

Kejadian mengerikan yang menyebabkan 14 orang jadi korban penusukan di Korea Selatan itu tepatnya terjadi di Kota Seongnam, Provinsi Gyeonggi-do, Korea Selatan. 

Sebelum peristiwa penusukan di Korea Selatan itu terjadi, pelaku juga sempat menabrakkan mobilnya sebelum keluar dan membabi buta menusuk warga secara acak. 

Pelaku Penusukan di Korea Selatan Diduga Idap Masalah Mental

Dilansir dari The Reuters, kejadian yang terjadi pada Kamis, 3 Agustus 2023 itu terjadi di dekat Stasiun Seohyun. 

Kejadian berawal dari seorang pria yang secara tiba-tiba datang dan menabrakkan mobilnya ke orang-orang yang tengah berjalan di trotoar.  

Brutal! 14 Orang Jadi Korban Penusukan di Korea Selatan, Pelaku Diduga Idap Masalah Mental
Terduga pelaku penikaman panca turun dari mobil dan melakukan serangan acak di pusat pembelanjaan. (Foto: Twitter/@@ppudu06_)

Tak sampai di situ, pria yang diketahui berumur sekitar 20 tahun itu turun dari mobil dan mengeluarkan sebuah pisau. Ia lalu masuk ke sebuah pusat perbelanjaan sambil mengejar pengunjung. 

Serangan yang dilakukan pemuda itu diduga acak. Beruntung, pihak berwajib berhasil mengamankan pemuda tersebut. 

Menurut pemeriksaan awal, pelaku penusukan di Korea Selatan pada hari Kamis tersebut bekerja sebagai kurir pengantar barang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Ratusan Calon Jemaah dari Kulon Progo siap Ikuti Ibadah Haji

Ratusan Calon Jemaah dari Kulon Progo siap Ikuti Ibadah Haji

Rabu, 21 Mei 2025
Antisipasi PHK Karyawan PT MTG Pasca Terbakar, Pemkab Sleman Bantu Perusahaan Cari Lokasi ...

Antisipasi PHK Karyawan PT MTG Pasca Terbakar, Pemkab Sleman Bantu Perusahaan Cari Lokasi ...

Rabu, 21 Mei 2025
Pencari Rumput Temukan Mayat Bayi di Tepi Sungai Progo

Pencari Rumput Temukan Mayat Bayi di Tepi Sungai Progo

Rabu, 21 Mei 2025
Pelaku Pengeroyokan di Kos Semarang yang Tewaskan Korbannya Berhasil Ditangkap

Pelaku Pengeroyokan di Kos Semarang yang Tewaskan Korbannya Berhasil Ditangkap

Rabu, 21 Mei 2025
Pameran Percetakan di Jogja Dibuka Hari Ini, Berbagai Teknologi Printing Ditampilkan

Pameran Percetakan di Jogja Dibuka Hari Ini, Berbagai Teknologi Printing Ditampilkan

Rabu, 21 Mei 2025
Lagi, Ratusan Telur Penyu Ditemukan di Pantai Nampu Gunungkidul

Lagi, Ratusan Telur Penyu Ditemukan di Pantai Nampu Gunungkidul

Rabu, 21 Mei 2025
Penyebab Kebakaran di Pabrik Garmen Balong Sleman Belum Diketahui, Perusahaan Terjunkan Tim Investigasi

Penyebab Kebakaran di Pabrik Garmen Balong Sleman Belum Diketahui, Perusahaan Terjunkan Tim Investigasi

Rabu, 21 Mei 2025
Pemkab Gunungkidul Terbitkan Perbup, Ternak Mati Akibat Penyakit Menular Akan Dapat Kompensasi, Ini ...

Pemkab Gunungkidul Terbitkan Perbup, Ternak Mati Akibat Penyakit Menular Akan Dapat Kompensasi, Ini ...

Rabu, 21 Mei 2025
Jogja Food and Beverage Expo 2025 Dibuka, Berbagai Produk Makanan dan Minuman Ditampilkan

Jogja Food and Beverage Expo 2025 Dibuka, Berbagai Produk Makanan dan Minuman Ditampilkan

Rabu, 21 Mei 2025
Kebakaran Pabrik Garmen di Balong Sleman, Petugas Kesulitan Menuju Lokasi

Kebakaran Pabrik Garmen di Balong Sleman, Petugas Kesulitan Menuju Lokasi

Rabu, 21 Mei 2025