Olahraga , Headline

Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris, Jamie Carragher Sarankan Tuchel Pindah ke MU

profile picture Ichsan Muttaqin
Ichsan Muttaqin
Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris, Jamie Carragher Sarankan Tuchel Pindah ke MU
Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris, Jamie Carragher Sarankan Tuchel Pindah ke MU
HARIANE - Chelsea dibekukan Pemerintah Inggris satu hari setelah merayakan hari jadi Chelsea pada tanggal 10 Maret 2022 yang ke 117 tahun.
Dampak dari Chelsea dibekukan Pemerintah Inggris, maka Chelsea pun menerima sanksi yang berat seperti tidak bisa menjual merchandise hingga pemain yang tidak bisa perpanjang kontrak.
Kabar mengenai Chelsea dibekukan Pemerintah Inggris turut menarik simpati pesepak bola legendaris dari Liverpool, Jamie Carragher.

Simpati Jamie Carragher Mengenai Kabar Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris

Jamie Carragher yang kini seorang reporter olahraga dalam portal berita The Telegraph, menulis sarannya menyatakan bahwa Manchester United butuh sosok pelatih seperti Thomas Tuchel.
Dikutip dari Talksport yang membahas mengenai isi tulisan Jamie Carragher di portal The Telegraph, berikut paparan atas apa yang diungkapkan oleh Jamie Carragher.
“Jika dia (Thomas Tuchel) mendapat kesempatan untuk pergi ke klub sebesar Manchester United, dia harus mengambilnya.," tulis Jamie di portal The Telegraph.
"Manchester United bisa memberikan keamanan dan penawaran dukungan lebih baik yang didampakan banyak pelatih dunia," Lanjut Jamie.
BACA JUGA : Chelsea Dibekukan Pemerintah Inggris, Buntut Sanksi yang Diterima Roman Abramovich
Jamie Carragher percaya bahwa Thomas Tuchel jika memiliki kesempatan untuk meninggalkan Chelsea dan pindah ke Manchester United, maka ini akan menjadi kesempatan baik.
Jamie Carragher menganggap bahwa Thomas akan memperoleh penawaran dan keamanan yang lebih baik seperti didambakan para pelatih lainnya di dunia.
“Ya, itu akan tampak seperti langkah predator: mengambil keuntungan dari krisis Chelsea, tetapi dari perspektif Manchester United dan Tuchel, mungkin semakin Anda mempertimbangkannya, semakin tidak masuk akal," lanjut Jamie dalam tulisannya.
Jamie menganggap jika semakin Thomas Tuchel mempertimbangkan keputusannya untuk pergi dari Chelsea, maka akan terasa semakin tidak masuk akal.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025