Berita , Gaya Hidup
Daftar Lengkap Pemenang Baeksang Arts Awards 2023, The Glory Mendominasi

HARIANE – Daftar lengkap pemenang Baeksang Arts Awards 2023 ke-59 diberikan untuk aktor dan aktris terbaik dengan berbagai kategori.
Acara Baeksang Arts Awards 2023 telah berlangsung pada Jumat, 28 April 2023 di Paradise City, Incheon pukul 17:30 waktu Korea Selatan (KST).
Beberapa bintang seperti Song Hye Kyo, IU, Park Eun Bin, Ryu Jun Yeol, dan lainnya tampak menghadiri Baeksang Arts Awards 2023 yang sekaligus sebagai pemenang.
Diwartakan dari Soompi, pemenang Baeksang Arts Awards 2023 dibagi menjadi tiga kategori yaitu Televisi, Film, dan Teater. Berikut di bawah ini daftar lengkap pemenang Baeksang Arts Awards 2023 ke-59.
Daftar Lengkap Pemenang Baeksang Arts Awards 2023 Ke-59
Kategori Televisi

Grand Prize: Park Eun Bin (Extraordinary Attorney Woo)
Best Drama: The Glory Best Director: Yoo In Shik (Extraordinary Attorney Woo) Best Actor: Lee Sung Min (Reborn Rich) Best Actress: Song Hye Kyo (The Glory) Best Supporting Actor: Jo Woo Jin (Narco-Saints) Best Supporting Actress: Lim Ji Yeon (The Glory) Best New Actor: Moon Sang Min (Under the Queen’s Umbrella) Best New Actress: Noh Yoon Seo (Crash Course in Romance) Best Variety Show: Psick University Psick Show Best Educational Show: MBC Gyeongnam (Adult Kim Jang Ha) Best Male Entertainer: Kim Jong Kook Best Female Entertainer: Lee Eun Ji Best Screenplay: Park Hae Young (My Liberation Notes) Technical Award (Art Direction): Ryu Seong Hee (Little Women) TikTok Popularity Award: Jinyoung, IUPemenang Kategori Film di Acara Baeksang Arts Awards 2023

Cast The Glory di Netflix Resmi Diumumkan, Ada Song Hye Kyo Serta Deretan ...
Song Hye Kyo dan Han So Hee Dikabarkan Bakal Bintangi Drama Thriller Bareng, ...
9 Drama Korea Terbaru Desember 2022, Song Hye Kyo Jadi Guru yang Mau ...
Song Hye-kyo Ulang Tahun ke-41 Hari Ini, Berikut Fakta Menarik dari Aktris Cantik ...
BERITA TERKINI

Sama-sama Akan Menyalip di Jalan Jogja-Wonosari, Bus Tabrak Sepeda Motor, Satu Orang Meninggal ...

Warga Sedayu Bantul Hilang Saat Seberangi Sungai Progo

Batik Gulurejo Kini Lebih Ramah Lingkungan, Berkat Dukungan PT Sarana Multi Infrastruktur

Segini Besaran Kompensasi yang Akan Diberikan Pemkab Gunungkidul untuk Ternak Mati

4 Santri Tewas dalam Insiden Tembok Tandon Air Ambrol di Ponpes Gontor Magelang

Mahasiswa Asal Surakarta Jatuh saat Panjat Tebing di Pantai Siung

Terungkap! Ini Motif Ganda Pembunuhan Pria dalam Karung di Tangerang

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Rp 21.000

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 26 April 2025 Turun Lagi
