Wisata

Daftar Museum di Surabaya untuk 17 Agustus, Wisata Edukasi dengan Suasana Masa Kolonial

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Daftar Museum di Surabaya untuk 17 Agustus, Wisata Edukasi dengan Suasana Masa Kolonial
Daftar museum di Surabaya yang wajib dikunjungi saat 17 Agustus, untuk merasakan lebih dalam suasana masa kolonial. (Foto: Website/Bappeko Surabaya)
Melansir Bappeko, mengenai Museum 10 Nopember sendiri adalah museum bawah tanah yang dibangun pada 10 November 1991 dengan luas sekitar 1366 m2, dan kedalaman bawah tanah 7 meter.
Fasilitas dalam museum ini di antaranya, Ruang Diorama Elektronik, Ruang Auditorium, Ruang Perpustakaan, Ruang Kidzone serta Laktasi, mushola, area parkir, lapangan, AC, dan sebagainya.
Mengenai jam operasional Museum 10 Nopember buka mulai jam 08.00 WIB hingga 15.00 WIB (selasa-minggu). Sedangkan tarif yang dikenakan sekitar Rp 5000, namun untuk pelajar tidak dikenakan biaya.

Lokasi Museum 10 Nopember berada di Jl. Pahlawan, Alun-Alun Contong, Kecamatan Bubutan, Surabaya.

- Museum W.R. Soepratman

Asal dari Museum W.R. Soepratman, awalnya adalah rumah dari kakak pertama W.R. Soepratman bernama Roekiyem Soepratijah.
W.R. Soepratman tinggal dalam rumah tersebut sejak tahun 1937, pada akhirnya wafat pada 17 Agustus 1938.
Melansir dalam laman Bappeko Surabaya, dalam rumah tersebut terdapat dua kamar tidur di sisi kanan dan ruang tamu di sisi kiri.
Sedangkan W.R. Soepratman menempati kamar depan, namun uniknya kamar ini tidak ada akses masuk, selain dari jendela depan hal ini bertujuan untuk mengelabui aparat Hindia Belanda.
Kemudian saat ini menjadi Museum W.R. Soepratman yang berisi foto –foto W.R. Soepratman beserta keluarga dan teman dekat, dan di pojok ruang tamu terdapat replika biola hingga yang paling ikonik adalah patung W.R. Soepratman dengan pose memainkan biola yang terletak di depan museum.
Mengenai jam operasional Museum W.R. Soepratman buka mulai jam 08.00 WIB hingga 15.00 WIB (selasa-minggu), sedangkan untuk masuk museum pengunjung tidak dikenakan tarif atau gratis.
Lokasi Museum W.R. Soepratman berada di Jl. Mangga, No. 21, Tambaksari, Kecamatan Tambaksari, Surabaya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Jadwal SIM Keliling Bogor November 2024, Cek Lokasi yang Tersedia

Senin, 25 November 2024 11:52 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 25 November 2024 Naik Lagi? Berikut Informasi ...

Senin, 25 November 2024 09:35 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 25 November 2024 Turun Tipis, Berikut Info ...

Senin, 25 November 2024 09:23 WIB
Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Arab Saudi Tetapkan Kebijakan Baru Pelaksanaan Haji 2025, Apa Saja?

Senin, 25 November 2024 08:08 WIB
Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Dua ASN Diaktifkan Kembali, Bupati Gunungkidul: Itu Mengecewakan

Minggu, 24 November 2024 22:34 WIB
Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Kepolisian Berhasil Ungkap Kasus Perdagangan Bayi

Minggu, 24 November 2024 20:50 WIB
Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Apple Tawarkan Investasi 10 Kali Lipat, Kemenperin Masih Ogah

Minggu, 24 November 2024 20:46 WIB
Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Awasi Pilkada, Bawaslu Kulon Progo Gelar Apel Kesiapan

Minggu, 24 November 2024 20:28 WIB
Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Kembangkan Industri Semikonduktor, Indonesia Gandeng Arizona State University

Minggu, 24 November 2024 20:26 WIB
Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Buktikan Keunggulan Mobil Listrik, Komunitas MGEVC Indonesia Coba Road Trip Jarkarta-Jogja

Minggu, 24 November 2024 16:55 WIB