Berita , Nasional

Debat Kelima Pemilu 2024: Jadwal, Tema, Panelis, dan Perubahan Format

profile picture Tim Red 4
Tim Red 4
Debat Kelima Pemilu 2024: Jadwal, Tema, Panelis, dan Perubahan Format
Format debat kelima Pemilu 2024 mengalami sedikit perubahan pada durasi closing statement. (Foto: Instagram/ganjar_pranowo)

HARIANE - Debat kelima Pemilu 2024 akan segera dilaksanakan dan dijadwalkan pada Minggu, 4 Februari 2024. 

Debat terakhir sebelum pencoblosan pada 14 Februari 2024 ini akan diikuti oleh tiga calon presiden yaitu Anies Baswedan, Prabowo Subianto, dan Ganjar Pranowo.

Debat akan digelar di Jakarta Convention Center (JCC) yang saat ini sedang dipersiapkan logistiknya untuk persiapan debat.

Melalui konferensi pers yang dilakukan hari ini Jumat, 2 Februari 2024, Komisi Pemilihan Umum (KPU) mengungkapkan tema yang akan diperdebatkan adalah Pendidikan, Kesehatan, Ketenagakerjaan, Kebudayaan, Teknologi Informasi, Kesejahteraan Sosial, Sumber Daya Manusia, dan Inklusi. 

Masyarakat yang ingin menyaksikan debat capres Pemilu 2024 terakhir ini bisa menonton melalui tiga saluran televisi yaitu ANTV, TVONE, dan NET TV.

Daftar Panelis Debat Kelima Pemilu 2024 dan Perubahan Format

Untuk merumuskan pertanyaan yang akan dijawab dan diperdebatkan masing-masing capres nanti, KPU telah mengkarantina 12 panelis yang terdiri dari praktisi dan akademis sesuai dengan tema debat. 

Berikut adalah nama-nama panelisnya:

1. Prof. Dr. Aminuddin Syam, SKM, M.Kes, M.Med.Ed, Guru Besar Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Hasanuddin 

2. Ketua Umum perhimpunan sarjana dan profesional kesehatan Masyarakat Indonesia (Persakmi) Periode 2022-2026 

3. Prof. Asep Saepudin Jahar, MA, Ph.D selaku Rektor Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta 2023-2027 

4. Bahruddin, Inisiator Komunitas Belajar Qaryah Thayyibah dan Anggota Badan Akreditasi Nasional Pendidikan Anak Usia Dini, Dasar dan Menengah (BAN POM)

Ads Banner

BERITA TERKINI

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Hadapi Musim Kemarau, BPBD Gunungkidul Siapkan Ribuan Tangki Air Bersih

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 April 2025 Turun Rp 10.000 Per ...

Jumat, 18 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 April 2025 Melesat! Cek Rinciannya Disini

Jumat, 18 April 2025
Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Upaya Cegah Penyebaran Antraks, Pemkab Gunungkidul Akan Batasi Lalu Lintas Ternak

Jumat, 18 April 2025
Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Kucing, Jadi Penyebab Kecelakaan lalu lintas di Kulon Progo

Jumat, 18 April 2025
Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Tahap Pelunasan Biaya Haji Reguler 2025 Diperpanjang Meski Kuota Full, Kenapa?

Kamis, 17 April 2025
Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Polisi Temukan Tenda Kemah di Sekitar Pantai, Diduga Milik Jenazah Di Pantai Midodaren

Kamis, 17 April 2025
Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Gunungkidul Mulai Petakan Potensi Pembentukan Koperasi Merah Putih

Kamis, 17 April 2025
Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Puluhan Warga Gandekan Bantul Kembali Geruduk Kantor Kalurahan, Minta Dukuh Segera Turun Jabatan

Kamis, 17 April 2025
Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Aniaya Anak Tiri Hingga Harus Operasi, Seorang Ibu Diamankan Polresta Sleman

Kamis, 17 April 2025