Berita

Diterima di Dua Universitas Ternama, Calon Mahasiswa Ini Dapat Saran Begini Dari Netizen

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Diterima di Dua Universitas Ternama, Calon Mahasiswa Ini Dapat Saran Begini Dari Netizen
Diterima di Dua Universitas Ternama, Calon Mahasiswa Ini Dapat Saran Begini Dari Netizen
HARIANE - Diterima di dua universitas ternama, tentunya merupakan impian bagi sebagian orang. Bahkan, sudah diterima di satu universitas saja sudah merupakan sebuah berkah yang tak dapat digantikan.
Namun, sayangnya pada kehidupan nyata diterima di dua universitas ini tak bisa didapatkan oleh semua orang.
Meski agak mustahil untuk diterima di dua universitas, pada tanggal 24 Juni 2022 lalu, seorang calon mahasiswa membagikan kabar bahagia, yang menyatakan dirinya
memperoleh hal ini.
BACA JUGA : Wajib Tahu! Tata Cara Pendaftaran Universitas Terbuka 2022 dan Jadwal Lengkapnya
Orang yang menerima kabar bahagia bagi dirinya ini pun menyatakan kebingungan dan meminta saran untuk memilih mana dari kedua pilihan yang dihadapinya.
Unggahan yang cukup menghebohkan netizen ini pada tanggal 25 Juni 2022 siang telah mendapatkan sekitar 1.500 likes dan di-retweet sebanyak 51 kali.

Agar lebih mengetahui duduk persoalannya, ini lah bunyi unggahan calon mahasiswa yang diterima di dua universitas, yang memiliki akun Twitter bernama @teoridzabelajar.

alhamdulillah... yg mana ya ges ya?”ujar akun tersebut yang sontak membuat netizen ikut membantu memberikan jawaban bagi calon mahasiswa yang sedang dilema ini.
Dalam unggahan mengenai dirinya yang diterima di dua universitas itu, calon mahasiswa yang belum diketahui pasti namanya ini juga menyertakan dua buah foto.
Foto pertama yang ada di sebelah kiri berisikan tulisan mengenai dirinya yang diterima di Universitas Indonesia (UI).
Jalur yang ditempuhnya untuk masuk ke Universitas Indonesia tersebut adalah jalur olimpiade.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025
Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Viral Oknum Polisi Hina Seniman di Subang, Berakhir Jalani Test Urin dan Minta ...

Minggu, 20 April 2025