Olahraga

Final FA Cup 2023: Babak Pertama Sengit, Sejarah Baru Tercipta Lewat Kaki Gundogan

profile picture Tim Red 5
Tim Red 5
Final FA Cup 2023
Ilkay Gundogan ciptakan sejarah baru lewat lesatan gol cepatnya. (Foto: Instagram/Mancity)

HARIANE - Final FA Cup 2023 ini berlangsung sengit, mempertemukan dua tim Manchester yang bersaing memperebutkan gela juara di Stadion Wembley, London, Inggris.

Manchester United dan Manchester City sama-sama menurunkan skuad terbaiknya pada laga puncak malam hari ini, Sabtu, 3 Mei 2023. Joseph Guardiola dan Erik Ten Hag akan beradu strategi dengan komposisi terbaiknya.

Berikut ini highlight pertandingan babak pertama antara Manchester City vs Manchester United.

Final FA Cup 2023: Skor Imbang Warnai Jalannya Babak Pertama

Dengan komposisi permainan baru, Manchester City menjelma menjadi klub top Eropa yang sulit diredam para lawannya. Terakhir, Real Madrid menjadi korban permainan apik Pep Guardiola dan harus kandas di partai Semifinal Liga Champions.

Manchester City menurunkan skuad utamanya, kecuali sang penjaga gawang Ederson yang nampaknya dicadangkan Pep Guardiola.

Susunan Pemain Manchester City

1. Ortega Moreno

2. Walker
3. Stones
4. Dias
5. Akanji
6. Rodrigo
7. Kevin De Bruyne
8. Gundogan
9. Bernardo
10. Grealish
11. Haaland

Susunan Pemain Manchester United

1. De Gea

2. Lindelof
3. Bruno Fernandes
4. Rashford
5. Eriksen
6. Fred
7. Casemiro
8. R. Varane
9. Shaw
10. Sancho 
11. Wan-Bissaka

Pertandingan babak pertama berjalan sangat seru. Manchester City membuat sebuah terobosan dengan mencetak gol pada detik ke-13 melalui sontekkan Ilkay Gundogan.

Gol ini menjadi catatan sejarah baru di partai puncak final Piala FA. Skor 1-0 untuk keunggulan Manchester City.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Pemkab Bantul Bakal Beri Bantuan Hukum untuk Mbah Tupon

Senin, 28 April 2025
Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Jelang Keberangkatan, 66 Tenaga Kesehatan dan 323 Petugas Haji 2025 Bertolak ke Tanah ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Harga Emas Antam Hari ini Senin 28 April 2025 Turun Tipis, Cek Rinciannya ...

Senin, 28 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 28 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 28 April 2025
Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Tenggelam Akibat Terpeleset saat Memancing, 2 Bocah di Gunungkidul Ditemukan Meninggal Dunia

Senin, 28 April 2025
KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

KAI Daop 6 Yogyakarta Beberkan Kasus Temperan Kereta Api Triwulan I 2025, Ini ...

Minggu, 27 April 2025
Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Kisah Mbah Tupon, Lansia Buta Huruf Ditipu hingga Terancam Kehilangan Tanah dan Bangunan

Minggu, 27 April 2025
2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

2 Anak Tenggelam di Sungai Ngreneng, 1 Korban Meninggal Dunia

Minggu, 27 April 2025
Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Dapat Bantuan CSR, 1 Rumah Tak Layak Huni di Ngampilan Jogja Dibedah

Minggu, 27 April 2025
Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Kecelakaan di Jalan Mayjen Jonosewojo Surabaya, Pemotor Tewas Ditabrak Truk

Minggu, 27 April 2025