Berita , Ekbis

Harga Emas Antam Hari ini Selasa 18 Juli 2023 Turun Lagi, Berikut Rinciannya

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
harga emas antam hari ini Selasa 18 Juli
Inilah rincian harga emas antam hari ini Selasa 18 Juli 2023. (Pexels/Robert Lens)

HARIANE – Harga emas antam hari ini Selasa 18 Juli 2023 lagi-lagi mengalami penurunan. Perlu dicatat, penurunan ini telah terjadi sejak empat hari sebelumnya.

Meskipun jumlah penurunan harga emas hari ini terbilang tipis dan tidak berpengaruh besar, namun investor tetap harus waspada dan tidak terburu-buru menjual antam yang ada.

Bagi yang memiliki budget lebih, bisa memanfaatkan kesempatan ini untuk menambah koleksi emas batangan.

Namun jika harga jual masih dirasa terlalu tinggi dan budget belum terkumpul, ada baiknya investor bersabar hingga harga jual menunjukkan nilai positif.

Rincian Harga Emas Antam Hari ini Selasa 18 Juli 2023

harga emas antam hari ini Selasa 18 Juli
Harga emas biasanya bertentangan dengan nilai Dolar. (Pexels/Robert Lens)

Berdasarkan rilisan terbaru situs Logam Mulia pukul 08.30 WIB, berikut adalah rincian lengkap harga emas antam hari ini Selasa 18 Juli 2023 yang turun Rp 1000 per gram :

Antam 0,5 gram

Harga Dasar : Rp 586,000

Harga + Pajak PPh 0,25%  : Rp 587,465

Antam 1 gram

Harga Dasar : Rp 1,072,000

Ads Banner

BERITA TERKINI

Rutin Diselenggarakan Setiap Sura, Kirab Suran Mbah Demang Jadi Momen Penghormatan Tokoh Penting ...

Rutin Diselenggarakan Setiap Sura, Kirab Suran Mbah Demang Jadi Momen Penghormatan Tokoh Penting ...

Jumat, 04 Juli 2025
Konferensi Auditor Internal 2025 Soroti Resiko Geopolitik di Ranah Nasional

Konferensi Auditor Internal 2025 Soroti Resiko Geopolitik di Ranah Nasional

Jumat, 04 Juli 2025
Truk Bak Kayu Tabrak Truk Kontainer di Jalan Wonosari Jogja, Sopir Sempat Terjepit ...

Truk Bak Kayu Tabrak Truk Kontainer di Jalan Wonosari Jogja, Sopir Sempat Terjepit ...

Jumat, 04 Juli 2025
Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 Juli 2025 Turun Lagi

Waduh! Harga Emas Antam Hari ini Jumat 4 Juli 2025 Turun Lagi

Jumat, 04 Juli 2025
19 Kloter Jemaah Haji Siap Pulang 5 Juli 2025 dari Madinah, Cek Jam ...

19 Kloter Jemaah Haji Siap Pulang 5 Juli 2025 dari Madinah, Cek Jam ...

Jumat, 04 Juli 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 Juli 2025 Naik Lagi

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 4 Juli 2025 Naik Lagi

Jumat, 04 Juli 2025
Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Maskapai Asli Jogja, FlyJaya Terbang Perdana Halim-Adisutjipto

Kamis, 03 Juli 2025
Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Berhasil Jalankan Program CSR, KAI Bandara Kembali Raih Prestasi

Kamis, 03 Juli 2025
Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Pernah Viral, Warga Ramai-ramai Tangkap Buaya di Sungai Progo Bantul

Kamis, 03 Juli 2025
Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kecelakaan di Banguntapan Bantul, Anggota Polisi Tewas Ditabrak Bus

Kamis, 03 Juli 2025