Berita , Gaya Hidup , Nasional , Hobi

Harga Tiket Van Gogh Jakarta : Mulai dari Rp 152 Ribu sampai Gratis untuk Kategori ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Harga Tiket Van Gogh Jakarta
Berikut informasi harga tiket Van Gogh Jakarta beserta pameran dan sedikit profil Van Gogh. (Foto: YouTube/ KGE)

HARIANE - Berikut daftar harga tiket Van Gogh Jakarta untuk pengunjung yang berusia di bawah 4 tahun sampai di atas 65 tahun.

Perlu diketahui, kisaran harga tiket Van Gogh Alive Indonesia ini dimulai dari Rp 152 ribu.

Namun, harga tiket Van Gogh Alive Indonesia ini bisa digratiskan untuk kelompok usia tertentu.

Berikut informasi lengkap mengenai tur karya seni Van Gogh di Indonesia dengan harga dan profil singkatnya.

Van Gogh Alive di Indonesia

Harga Tiket Van Gogh Jakarta
Sebelum tahu harga tiket Van Gogh Jakarta, ketahui dahulu tentang pamerannya.
(Foto: YouTube/ KGE)

Dilansir dari laman resmi Van Gogh Museum, Van Gogh merupakan seniman yang terkenal di dunia yang lahir di Belanda, 30 Maret 1853 dan meninggal di Perancis, 29 Juli 1890.

Karyanya yang paling terkenal yakni The Starry Night, lukisan yang menggambarkan pemandangan malam yang penuh dengan bintang.

Karya yang dibuat dari cat minyak ini saat ini berlokasi di Museum of Modern Art, New York, Amerika Serikat.

Seperti dirilis laman resmi Van Gogh Alive, tur ini merupakan tur yang sudah dikunjungi oleh 8,5 juta pengunjung di 80 kota yang tersebar di seluruh dunia.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Pelaksanaan Makan Bergizi Gratis Kulon Progo Dapatkan Evaluasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:15 WIB
Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Dapat 11 Ribu Dosis Vaksin PMK, Pemda DIY Percepat Vaksinasi

Sabtu, 18 Januari 2025 21:07 WIB
Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Kecelakaan di Magelang Hari ini, Kepala Pemotor Hampir Terlindas Mobil

Sabtu, 18 Januari 2025 21:05 WIB
Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Gaji Pamong Kalurahan di Gunungkidul Naik Rp 70 Ribu

Sabtu, 18 Januari 2025 17:45 WIB
Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Tabrakan Motor vs Sepeda Listrik di Demak Memakan Korban Jiwa, Begini Kronologinya

Sabtu, 18 Januari 2025 16:16 WIB
Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Kabar Gembira! Jamaah Indonesia Tak Menempati Mina Jadid saat Puncak Haji

Sabtu, 18 Januari 2025 15:20 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Sabtu, 18 Januari 2025 10:36 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Harga Emas Antam Hari ini Sabtu 18 Januari 2025 Turun, Berikut Rinciannya

Sabtu, 18 Januari 2025 10:35 WIB
DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

DLH Cabut Laporan, Pelaku Pencurian Kayu di Gunungkidul Dibebaskan

Sabtu, 18 Januari 2025 08:22 WIB
Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Garuda Pertiwi Melangkah Mantap Menuju Piala Asia Futsal Wanita 2025, Siap rebut Juara ...

Jumat, 17 Januari 2025 21:54 WIB