Berita

Jadwal Karnaval di Purworejo Spesial HUT RI Ke 78 Tahun 2023, Beserta Titik Lokasinya

profile picture Indah Safitri
Indah Safitri
Jadwal Karnaval di Purworejo
Jadwal Karnaval di Purworejo dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia tahun 2023. (Foto: Instgaram/punyapurworejo.blog)

HARIANE - Berikut ini merupakan Jadwal karnaval di Purworejo yang diselenggarakan khusus untuk memeriahkan Hari Ulang Tahun Indonesia ke 78.

Diketahui pada tahun 2022 lalu, karnaval dalam rangka HUT RI tidak dilaksanakan di Purworejo dikarenakan beberapa hal, kini karnaval tersebut kembali diselenggarakan di Kabupaten Purworejo untuk memeriahkan HUT RI 2023.

Acara karnaval ini akan dilaksanakan di akhir bulan Agustus 2023 dengan dibagi menajdi 3 kategori dengan waktu yang berbeda.

Simak jadwal karnaval di Kabupaten Purworejo di bawah ini.

Jadwal Karnaval di Purworejo Spesial HUT RI Ke 78

Dilansir melalui akun Instagram @punyapurwoworejo.blog yang telah membagikan terkait jadwal karnaval di Purworejo dalam rangka memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia tahun 2023.

Setelah absen pada tahun 2022 lalu, kini karnaval di Purworejo akan hadir kembali di tahun 2023 dengan kemeriahan yang terdapat di dalamnya.

Kegiatan karnaval di Purworejo akan digelar selama 3 hari berturut-turut dengan 3 kategori yang berbeda setiap harinya. Terdapat kategori untuk PAUD/TK, SD/SMP hingga SMA/SMK.

Terdapat 3 kategori dalam acara karnaval ini, sebagai berikut:

1. Tingkat Paud/TK pada tanggal 18 Agustus 2023, dimulai pukul 07.00 WIB s.d selesai.

2. Tingkat SD/SMP pada tanggal 19 Agustus 2023, dimulai pukul 13.00WIB s.d selesai.

3. Tingkat SMA/SMK pada tanggal 20 Agustus 2023, dimulai pukul 13.00 WIB s.d selesai.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Pemalakan di Toko Sembako Banjaran Bandung, Pembeli Diancam Pakai Sajam

Senin, 21 April 2025
Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Kakek di Bantul Nekat Curi Uang hingga Emas Perhiasan Milik Tetangganya, Alasannya Bikin ...

Senin, 21 April 2025
Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Kecelakaan di Comal Baru Pemalang, Tronton Sasak Pemotor dan Terperosok ke Parit

Senin, 21 April 2025
Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Calon Jamaah Haji Gunungkidul Akan Jalani Vaksinasi Miningitis dan Polio

Senin, 21 April 2025
Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Wow, Harga Emas Antam Hari ini Senin 21 April 2025 Naik Rp 15 ...

Senin, 21 April 2025
Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Lagi, Sampah Sebanyak Satu Truk Dibuang Di Hutan Negara Gunungkidul

Senin, 21 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Senin 21 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Senin, 21 April 2025
Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Antusiasme Tinggi, Balapan Kuda di SSA Bantul Dihadiri 20 Ribu Penonton

Minggu, 20 April 2025
Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Waspada, Ini Bahayanya Microsleep saat Berkendara

Minggu, 20 April 2025
Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Komplotan Curanmor Tembak Warga Tebet Gegara Ketahuan saat Gasak Motor

Minggu, 20 April 2025