Gaya Hidup

Kabar Rudy Salam: Aktor Senior yang Meninggal di Usia 73 Tahun, ini Deretan Film dan Sinetron Legendarisnya

profile picture Nabila Intan Aprilia
Nabila Intan Aprilia
Kabar Rudy Salam: Aktor Senior yang Meninggal di Usia 73 Tahun, ini Deretan Film dan Sinetron Legendarisnya
Kabar Rudy Salam tutup usia menghebohkan publik, melalui akun Instagramnya Roy Marten mengunggah foto lama dengan Rudy Salam dan mengungkapkan rasa duka. (Foto: Instagram/roymarten5213)
HARIANE – Kabar Rudy Salam baru-baru ini menjadi sorotan netizen, informasi duka turut mengiringi kondisi aktor lawas tersebut.
Dikonfirmasi telah tutup usia, sontak kabar Rudy Salam tersebut banjir rasa duka baik dari orang terdekat dan penggemarnya.
Mengenai kabar Rudy Salam, aktor legendaris tersebut menghela napas terakhir pada Jumat, 18 November 2022, pukul 06.04 WIB di Rumah Sakit Harum, Cipinang Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur dan disemayamkan di PGI Cikini.

Kondisi Rudy Salam diketahui sudah cukup lama menderita sakit, sebelum meninggal mendiang Rudy Salam sudah tampak tidak bersemangat dan lemas hingga pada usia 73 tahun Rudy Salam tutup usia.

BACA JUGA : Mengenal Cerita Sukses Rudy Salim, Pengusaha Muda Mobil Mewah Berpenghasilan Miliar
Kabar duka Rudy Salam tersebut turut dikonfirmasi oleh pihak keluarga, seperti Roy Marten selaku adik Rudy Salam.
Melalui akun Instagram @roymarten5213 tampak unggahan foto lawas dirinya bersama Rudy Salam, yang dibubuhi keterangan ucapan duka.

Tuhan yang memberi Tuhan pula yang mengambil telah berpulang kerumah Bapa disurga tertidur dalam keabadian ditempat dimana tdk ada lagi penderitaan dan kesedihan kakaku yang tercinta Rudy Salam kekallah kenanganmu,” tulis keterangan dalam unggahan terbarunya.

 
Kabar Rudy Salam
Kabar Rudy Salam meninggal pada Jumat, 18 November 2022 menjadi sorotan publik dan turut mengungkapkan duka cita serta doa. (Foto: Instagram/runasalam)
Tidak hanya Roy Marten sebagai sang adik, namun Runa Salam selaku anak perempuan Rudy Salam juga memberikan keterangan serupa, sebagaimana yang dinyatakan melalui Instagram story akun @runasalam.

Telah berpulang ke rumah Bapa di Surga, Suami/papa/opa dan saudara kami tercinta Rudi Salam,” tulis keterangan dalam Instagram Story tersebut.

Sanak saudara termasuk Gading Marten selaku keponakan Rudy Salam juga menyampaikan duka cita, unggahan tersebut kemudian dibanjiri komentar publik figur, masyarakat, hingga pejabat.
Kabar Rudy Salam membuat Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat RI, Bambang Soesatyo (Bamsoet) nampak menanyakan sakit yang diderita Rudy Salam, namun Gading Marten hanya membalas melalui emoticon.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jasad Korban Laka Laut di Pantai Sayang Heulang Garut Ditemukan Hari ini

Jumat, 04 April 2025
Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Deretan Tempat Makan Legendaris di Gunungkidul yang Patut Dicoba

Kamis, 03 April 2025
Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Motif Pembunuhan Sadis di Cimahi, Jasad Membusuk dengan Gunting Tertancap di Leher

Kamis, 03 April 2025
Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Jungwok Blue Ocean, Santorininya Gunungkidul yang Cocok Dikunjungi Saat Libur Lebaran

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Harga Emas Antam Hari ini Kamis 3 April 2025 Meroket, Naik Rp 17 ...

Kamis, 03 April 2025
Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Pesona Wisata Pagi Gunungkidul, Hunting Sunrise di Gunung Ireng

Kamis, 03 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Kamis 3 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Kamis, 03 April 2025
Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Bahaya Rip Current, Ini Spot yang Perlu Diwaspadai Wisatawan di Pantai Parangtritis Bantul

Kamis, 03 April 2025
18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

18 Puskesmas di Jogja Beroperasi 24 Jam Selama Libur Lebaran, Berikut Daftarnya

Kamis, 03 April 2025
Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Sopir Mengantuk, Sebuah Mobil Masuk Parit di Jalan Jogja-Wonosari

Rabu, 02 April 2025