Berita

Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ Hari ini Sabtu 24 Desember 2022, Polisi Berlakukan Contra Flow

profile picture Ima Rahma Mutia
Ima Rahma Mutia
Kecelakaan Beruntun di Tol MBZ Hari ini Sabtu 24 Desember 2022, Polisi Berlakukan Contra Flow
Terjadi insiden kecelakaan beruntun di Tol MBZ pada 24 Desember 2022. (Pexels/Artyom Kulakov)
HARIANE – Terjadi peristiwa kecelakaan beruntun di Tol MBZ pada Sabtu, 24 Desember 2022 pagi.
Kecelakaan beruntun di Tol MBZ arah Jakarta menuju Cikampek tersebut melibatkan tiga mobil pribadi.
Lantas adakah korban dalam peristiwa kecelakaan beruntun di Tol MBZ tersebut? Berikut ulasan lengkapnya.

Kecelakaan Beruntun Di Tol MBZ

Dilansir dari situs resmi NTMC Polri, kecelakaan beruntun di Tol MBZ terjadi di KM 61. Beruntung tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Hanya saja, dampak dari kecelakaan yang terjadi di Jalan Tol Layang Sheikh Mohammed Bin Zain tersebut berupa kepadatan lalu lintas.
“MBZ ada laka beruntun 3 kendaraan di KM 61 tidak ada korban memang sampai hari ini, saat ini dampak dari kecelakaan MBZ mulai ada kepadatan ada perlambatan walaupun sudah dievakuasi untuk kendaraan,” ujar Dirgakkum Korlantas Polri Brigjen Pol Aan Suhanan.
BACA JUGA :
Kecelakaan di Cibubur Hari Ini 23 Desember 2022 Libatkan Truk Pasir vs Mobil, Diduga Milik Mabes TNI
Untuk mengurai kepadatan yang terjadi, Brigjen Pol Aan Suhanan menyatakan bahwa pihaknya telah melakukan contra flow.
Hal ini dilakukan untuk mengurai kemacetan panjang yang terjadi pada Km 10 sampai ke KM 7 – 4 Tol Cikampek.
Dirinya lantas menambahkan bahwa rekayasa lalu lintas berupa contra flow telah dilakukan sejak 08.30 WIB di Tol MBZ Km 47 hingga 61.
kecelakaan beruntun di Tol MBZ
Polisi berlakukan rekayasa lalin contra flow untuk mengurai kepadatan usai terjadi kecelakaan beruntun. (Website/NTMC Polri)
“Kita akan melakukan contra flow atau sepenggal 47 sampai 61 untuk menarik kepadata yang dari KM 10 sampai ke belakang sampai ke & atau 4, itu upaya kita yang kita lakukan pada pagi hari ini,” imbuhnya.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Harga Emas Perhiasan Hari ini Minggu 27 Juli 2025, Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Harga Emas Antam Hari ini Minggu 27 Juli 2025 Berapa? Cek Disini

Minggu, 27 Juli 2025
Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Jadwal KRL Tanjung Priok ke Jakarta Kota 27 Juli - 2 Agustus 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Kalah dari Brasil di Semifinal VNL 2025, Jepang Gagal Wujudkan Ambisi Final Back ...

Minggu, 27 Juli 2025
King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

King of Kungfu, Muslim Salikhov Pukul KO Carlos Leal dalam 0:42 di UFC ...

Minggu, 27 Juli 2025
Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Taklukkan Polandia, Italia Tembus Final VNL 2025

Minggu, 27 Juli 2025
Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Dibuka Sri Sultan HB X, Peserta KAI Bandara Glow Night Fun Run Didominasi ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Harmoni Tradisi dan Religi, Gambus El Ma’Wa Tampil Hari Pertama di Lesbumi Music ...

Sabtu, 26 Juli 2025
Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Ratusan Peserta Ikuti Musabaqoh Tilawatil Qur'an di Kulon Progo

Sabtu, 26 Juli 2025
Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Hadir di Reuni Fakultas Kehutanan UGM Angkatan 1980, Jokowi Mengaku Belum Fit

Sabtu, 26 Juli 2025