Berita , Gaya Hidup

Kim Chaewon Anggota Keempat LE SSERAFIM Resmi Diperkenalkan Oleh HYBE Labels

profile picture Wening Anggit Mahestri
Wening Anggit Mahestri
Kim Chaewon Anggota Keempat LE SSERAFIM Resmi Diperkenalkan Oleh HYBE Labels
Kim Chaewon Anggota Keempat LE SSERAFIM Resmi Diperkenalkan Oleh HYBE Labels
HARIANE – Kim Chaewon anggota keempat LE SSERAFIM resmi perkenalkan pada hari Kamis, 7 April 2022 oleh HYBE Labels.
Kim Chaewon anggota ke empat LE SSERAFIM diperkenalkan oleh HYBE Labels melalui akun YouTube resminya yang bernama HYBE LABELS.
Sebelumnya, Kim Chaewon anggota keempat LE SSERAFIM merupakan mantan anggota girl group Iz*One yang telah bubar pada tahun 2021.
Dalam teaser yang diunggah oleh HYBE Labels pada akun YouTube-nya, Kim Chaewon terlihat memberikan kesan bad girls dengan potongan rambut bob pendek dan pakaian berbahan kulit warna hitam.
BACA JUGA : Profil Miyawaki Sakura, Member Pertama Girl Group LE SSERAFIM Asuhan Hybe Entertainment yang Baru Saja Rilis Teaser
HYBE Labels akan terus mengunggah satu persatu anggota baru dari girl group yang LE SSERAFIM setiap hari sampai hari debutnya.
LE SSERAFIM merupakan girl group baru yang akan segera debut. Girl group ini adalah girl group pertama hasil bentukan kerja sama dari HYBE Labels dan Source Music.
Anggota LE SSERAFIM pertama yang diperkenalkan oleh HYBE Labels adalah Miyawaki Sakura.
Miyawaki Sakura merupakan rekan satu girl group Kim Chewon saat menjadi anggota Iz*One.
Anggota kedua dari girl group LE SSERAFIM yang diperkenalkan oleh HYBE Labels adalah Kim Garam.
Kim Garam sempat menjadi kontroversi karena tuduhan perundungan yang dilakukannya saat sekolah.
Ads Banner

BERITA TERKINI

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Kasus Penyiraman Air oleh Debt Collector, Lurah Lapor Polisi

Rabu, 23 April 2025
Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Warung Makan di Sewon Bantul Kebakaran, Pemilik Rugi Rp 10 Juta Lebih

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Cek ...

Rabu, 23 April 2025
Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Rabu 23 April 2025 Naik atau Turun? Berikut ...

Rabu, 23 April 2025
Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Presiden Prabowo Dijadwalkan Lepas Pemberangkatan Haji 2025 Gelombang Pertama

Selasa, 22 April 2025
Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Rencana Prabowo Datangkan Pengungsi dari Palestina, Begini Tanggapan Haedar Nashir

Selasa, 22 April 2025
Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Awas! 7 Snack ini Mengandung Babi Padahal Kantongi Sertifikat Halal

Selasa, 22 April 2025
Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Dikenal Cinta Perdamaian, Haedar Nashir Sampaikan Pesan Terakhir Paus Fransiskus

Selasa, 22 April 2025
Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Perahu Nelayan Terbalik Diterjang Gelombang Tinggi di Pantai Depok Bantul

Selasa, 22 April 2025
Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Pemkab Gunungkidul Siapkan Utang untuk Percepatan Pembangunan

Selasa, 22 April 2025