Jatim

Kolam Renang Stadion Gajayana Malang Ditutup Sementara, Buka Lagi Tanggal ini

profile picture Nadhirah
Nadhirah
Kolam Renang Stadion Gajayana
Kolam renang Stadion Gajayana ditutup sementara karena ini. (Foto: Laman Resmi Simbah-e)

HARIANE - Informasi penutupan sementara kolam renang Stadion Gajayana perlu diketahui oleh warga Malang.

Alasan penutupan kolam renang tersebut juga sudah diberitahukan bersamaan dengan informasi penutupannya.

Selain itu, supaya masyarakat tak usah menunggu-nunggu, ada juga informasi terkait tanggal pembukaan kembali kolam renang tersebut.

Kolam Renang Stadion Gajayana Ditutup Sementara

Kolam Renang Stadion Gajayana
Kolam renang Stadion Gajayana. (Foto: Laman Resmi Simbah-e)

Dihimpun dari Dinas Kepemudaan, Olahraga, dan Pariwisata Kota Malang, kolam renang milik Stadion Gajayana ditutup sementara.

Penutupan ini dilakukan selama tujuh hari atau satu minggu pada Senin, 4 Desember sampai dengan Minggu, 10 Desember 2023.

Jadi, tanggal dibuka kembali kolam renang tersebut yakni pada Senin, 11 Desember 2023.

Alasan penutupan selama satu minggu ini karena sedang dilakukan pemeliharaan air kolam renang.

Sebagai informasi, kolam renang ini adalah salah satu kolam renang *indoor berstandar internasional di Kota Malang.

Ads Banner

BERITA TERKINI

Mengenal Atlet Disabilitas dari Gunungkidul yang Pecahkan Rekor Angkat Beban di Peparnas Solo

Mengenal Atlet Disabilitas dari Gunungkidul yang Pecahkan Rekor Angkat Beban di Peparnas Solo

Jumat, 18 Oktober 2024 11:15 WIB
Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Perhiasan Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Oktober 2024 11:10 WIB
Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Harga Emas Antam Hari ini Jumat 18 Oktober 2024 Naik atau Turun? Cek ...

Jumat, 18 Oktober 2024 11:09 WIB
Kronologi Kecelakaan Beruntun di Sedayu Bantul Tewaskan Dua Orang

Kronologi Kecelakaan Beruntun di Sedayu Bantul Tewaskan Dua Orang

Jumat, 18 Oktober 2024 11:09 WIB
Kecelakaan Beruntun 3 Truk di Jalan Sedayu Bantul, Korban Tewas Dua Orang

Kecelakaan Beruntun 3 Truk di Jalan Sedayu Bantul, Korban Tewas Dua Orang

Jumat, 18 Oktober 2024 11:08 WIB
HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

HK Fun Run 2024 Magelang : Rekayasa Lalu Lintas hingga Lokasi Parkir

Kamis, 17 Oktober 2024 22:08 WIB
Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Pemkot Yogyakarta Perkuat Upaya Penurunan Stunting Lewat Audit Kasus Stunting Siklus Kedua

Kamis, 17 Oktober 2024 21:36 WIB
Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Jadwal SIM Keliling Sukabumi Oktober 2024, Minggu KetigaTanggal 14-20

Kamis, 17 Oktober 2024 20:03 WIB
Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Titiek Soeharto Ucapkan Selamat Ulang Tahun Ke-73 untuk Prabowo Subianto

Kamis, 17 Oktober 2024 20:02 WIB
Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Seribu Pelajar Duta Tramtibum Jakarta 2024 Diharapkan Jadi Agen Perubahan

Kamis, 17 Oktober 2024 19:26 WIB